Pengumuman Lolos Seleksi Tahap 2 Penelitian Dana PNBP BLU Universitas Sam Ratulangi Tahun Anggaran 2022

oleh -7,294 views

Yth.

  1. Dekan/Direktur
  2. Bapak/Ibu Dosen Peneliti

Universitas Sam Ratulangi

Berdasarkan Hasil Penilaian Seleksi Tahap 2 Proposal Penelitian Dana PNBP BLU UNSRAT Tahun Anggaran 2022, bersama ini kami sampaikan daftar nama lolos seleksi tahap 2 Penelitian tahun anggaran 2022 (terlampir)

Untuk itu kepada dosen pengusul yang lolos seleksi  tahap 2 dana PNBP UNSRAT Tahun 2022 untuk segera menyiapkan dan mengunggah/memasukkan dokumen proposal tanggal 11 sd 16 Maret   2022  di LPPM pada  jam kerja (08.00 s/d 15.00 wita) sebagai   berikut·

  1. Memperbaiki proposal sesuai saran reviewer disaat pemaparan.
  2. Proposal di jilid (soft cover) sesual format yang ada sebanyak 3 rangkap (1 asli/bukan hasil pindaian yang dicetak, 2 fotocopy), warna cover: RDTPU (merah mudah); RDUU (merah); RTUU (orange); RPUU (putih)
  3. Lembar pengesahan terbaru (11-16 Maret 2022) dari inspire, wajib sudah ditanda tangani/cap oleh Dekan Fakultas/Direktur Pascasarjana dan Ketua LPPM
  4. Lembaran yang ada tanda tangan pengusul/anggota tim wajib sudah ditanda tangani
  5. Mengunggah kembali proposal lengkap sesuai point 1-4 diportal inspire.
  6. Pengusul/Peneliti yang tidak mengikuti ketentuan poin 1 – 5 di atas ini diangap mengundurkan diri untuk tahapan seleksi selanjutnya.
  7. Hal-hal lain yang terkait dengan penandatanganan kontrak, pencairan dana, dan pelaksanaan penelitian akan diinformasikan lebih lanjut melalui laman https://lppm.unsrat.ac.id

Demikian penyampaian kami, atas perhatian dan kerjasamanya disampaikan terima kasih.

 

Ketua,
ttd
Prof. Dr. Ir. Charles L. Kaunang, MS
NIP 195910181986031002

Lampiran:
Surat nomor 99/UN12.13/LT/2022
Daftar Nama Lolos Seleksi Tahap 2

NO NAMA KETUA JUDUL PROPOSAL NAMA SKIM FAKULTAS
1 ANDI BUANASARI Resiliensi Dan Perilaku Mencari Pertolongan Kesehatan Pada Caregiver Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) Di Kota Manado RDTPU KEDOKTERAN
2 DINA MARIANA HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK DENGAN  TINGKAT KECEMASAN PADA PASIEN KANKER  DI RSUP PROF. DR. R. D. KANDOU MANADO RDTPU KEDOKTERAN
3 ERIKA EMNINA SEMBIRING Hubungan Dukungan Keluarga dengan Penerimaan Diri Pasien Kanker Payudara di RSUP Prof. DR. R.D Kandou RDTPU KEDOKTERAN
4 KRISTAMULIANA Analisis Faktor Risiko Hipertensi pada Lanjut Usia di Wilayah Kerja Puskesmas Wenang Kota Manado RDTPU KEDOKTERAN
5 MARIA LUPITA NENA MEO PENGARUH LITERASI KESEHATAN TERHADAP STATUS KESEHATAN IBU HAMIL DI PUSKESMAS TUMINTING KOTA MANADO RDTPU KEDOKTERAN
6 MARIO ESAU KATUUK ANALISIS FAKTOR RESIKO YANG BERHUBUNGAN DENGAN INSULIN INJECTION OMISSION PADA INDIVIDU DENGAN DIABETES MELITUS TIPE 2 RDTPU KEDOKTERAN
7 MUHAMAD NURMANSYAH HUBUNGAN TEMPERAMEN DENGAN KERENTANAN TERHADAP ADIKSI SMARTPHONE  PADA MAHASISWA KEPERAWATAN PSIK FK UNSRAT RDTPU KEDOKTERAN
8 MUSFIRAH AHMAD Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi (KIPI) berdasarkan Jenis Vaksin COVID 19 Pada Mahasiswa PSIK FK UNSRAT RDTPU KEDOKTERAN
9 SEPTRIANI RENTENG Pengaruh Story Telling Terhadap Perilaku Protokol Kesehatan Pada Anak Usia Prasekolah Di Kota Manado RDTPU KEDOKTERAN
10 SIEMONA LYDIA EUNIKE BERHIMPON Uji Diagnostik  Rapid Tes Antigen  dan  Real time PCR  SARS-COV-2 RDTPU KEDOKTERAN
11 UTAMI SASMITA LESTARI ANALISIS AKTIVITAS FISIK DAN FLEKSIBILITAS LUMBAL REMAJA PUTRI DIMASA PANDEMI COVID-19 RDTPU KEDOKTERAN
12 VALEN FRIDOLIN SIMAK PENGARUH MEDIA INTERAKTIF TERHADAP PERILAKU REMAJA MENCEGAH SEKSUAL BERISIKO DI SETTING SEKOLAH MENENGAH ATAS DI KOTA MANADO RDTPU KEDOKTERAN
13 DAMAJANTY HELLEN CAROL PANGEMANAN HUBUNGAN POLA TIDUR DAN TINGKAT STRES DENGAN MASA PANDEMI COVID 19 PADA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN dan MAHASISWA FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SAM RATULANGI RDUU KEDOKTERAN
14 FINNY WAROUW UJI AKTIFITAS ANTIOKSIDAN DENGAN IDENTIFIKASI SENYAWA AKTIF BEREFEK NEUROPROTEKTOR PADA MAKROALGA DIKAWASAN PANTAI KORA-KORA RDUU KEDOKTERAN
15 HEDISON POLII HUBUNGAN KADAR NATRIUM DENGAN TEKANAN DARAH PADA REMAJA DI KECAMATAN AMURANG KABUPATEN  MINAHASA SELATAN RDUU KEDOKTERAN
16 HENRY MALCOM FRANK PALANDENG Identifikasi Antibiotik Pada Kawasan Pesisir Likupang dan Teluk Buyat RDUU KEDOKTERAN
17 IVONNY MELINDA SAPULETE Analisis Quantitative Microbial Risk Assessment (QMRA) Identifikasi Bakteri Pada Instalasi Pengolahan Air Limbah di Rumah Sakit Umum Pusat Ratatotok Buyat RDUU KEDOKTERAN
18 IYONE ESRA TIURMA SIAGIAN PERILAKU MASYARAKAT DESA KOLONGAN  KECAMATAN TALAWAAN KABUPATEN MINAHASA UTARA TERHADAP PENYAKIT MALARIA DI MASA PANDEMI COVID-19 RDUU KEDOKTERAN
19 JOHNNY LAMBERT ROMPIS ANALISIS Rt-PCR CT VALUE SARS-COV 2  DENGAN ANTIBODI PADA ANAK YANG MENDERITA COVID 19 RDUU KEDOKTERAN
20 JOICE NANCY ANSJE ENGKA HUBUNGAN SATURASI OKSIGEN  DENGAN KADAR  GULA DARAH PUASA PADA LANSIA RDUU KEDOKTERAN
21 LINDA WILHELMA ANCELLA ROTTY HUBUNGAN REDCELL DISTRIBUTION WIDTH DAN HsCRP DENGAN LUAS LESI ATEROSKLEROSIS PADA PASIEN DIABETES MELITUS RDUU KEDOKTERAN
22 NURDJANNAH JANE NIODE Prevalensi Infeksi Menular Seksual pada Warga Binaan di Lembaga Pemasyarakatan Manado RDUU KEDOKTERAN
23 RONALD IMANUEL OTTAY KUALITAS HIDUP FERRANS MODEL PADA PASIEN JANTUNG DI INSTALASI CVBC PROF. DR. R.D. KANDOU MANADO RDUU KEDOKTERAN
24 S J R KALANGI VARIABILITAS DENYUT JANTUNG PADA PASIEN HIPERTENSI RDUU KEDOKTERAN
25 SURYADI NICOLAAS NAPOLEON TATURA ANALISIS FAKTOR KOAGULASI PROTHROMBIN TIME DAN ACTIVATED PARTIAL THROMBOPLASTIN TIME ANTARA COVID-19 DENGAN DEMAM BERDARAH DENGUE RDUU KEDOKTERAN
26 SYLVIA RITTA MARUNDUH KADAR GULA DARAH PADA PASIEN COVID-19 RDUU KEDOKTERAN
27 YOULA A ASSA Faktor Risiko Yang Berhubungan Dengan Kadar Hemoglobin Darah pada Remaja Putri di Wilayah Kecamatan Ratahan Timur Kabupaten Minahasa Tenggara RDUU KEDOKTERAN
28 AALTJE ELLEN MANAMPIRING FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KUALITAS HIDUP KESEHATAN REMAJA DI KOTA KOTAMOBAGU DI MASA PANDEMI COVID-19 RTUU KEDOKTERAN
29 ADRIAN UMBOH HUBUNGAN ANTARA KADAR SERUM KORTISOL PAGI HARI DAN 25-OH VITAMIN D PADA ANAK SINDROM NEFROTIK RTUU KEDOKTERAN
30 BILLY J KEPEL Prevalensi  Miopia pada Murid SD GMIM II Kauditan Kabupaten Minahasa Utara Propinsi Sulawesi Utara. RTUU KEDOKTERAN
31 CARLA FELLY KAIRUPAN EFEK PROTEKTIF DAN TERAPEUTIK EKSTRAK DAUN PALEM PHOENIX (Phoenix roebelenii) TERHADAP PANKREAS DAN PARAMETER DIABETIK PADA TIKUS WISTAR RTUU KEDOKTERAN
32 DINA VICTORIA ROMBOT Pengembangan Insektisida Ektoparasit Kutu Genus Ctenocephalides dan Antibakteri, Kombinasi Ekstrak Tanaman Etnomedikal Minahasa RTUU KEDOKTERAN
33 FATIMAWALI POTENSI DAUN LEILEM (Clerodendrum minahassae) SEBAGAI ANTIOKSIDAN (KAJIAN IN VITRO DAN IN SILICO) RTUU KEDOKTERAN
34 FRANS ERWIN N WANTANIA HUBUNGAN ANTARA MPV DENGAN DISFUNGSI ENDOTEL DAN CARDIAC TROPONIN I PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK RTUU KEDOKTERAN
35 HENDRO JOLI BIDJUNI PENGEMBANGAN APLIKASI ANDROID; DETEKSI STRES UNTUK LANSIA BERBASIS PERCEIVED STRESS SCALE RTUU KEDOKTERAN
36 HERLINA INEKE SURJANE WUNGOUW Prevalensi Gangguan Refraksi pada murid SMP Negeri I Kauditan Kecamatan Kauditan Kabupaten Minahasa Utara RTUU KEDOKTERAN
37 JANNO BERTY BRADLY BERNADUS DETEKSI VARIANTS OF CONCERN SARS-COV-2 DENGAN METODE SNP PCR RTUU KEDOKTERAN
38 JEANETTE IRENE C H MANOPPO Hubungan Tingkat Pendidikan Orang Tua dengan Kekambuhan Asma pada Anak RTUU KEDOKTERAN
39 JEHOSUA S V SINOLUNGAN HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN GIZI, POLA KONSUMSI DAN AKTIVITAS FISIK DENGAN BODY IMAGE PADA REMAJA DI KOTA MANADO PADA MASA PANDEMI COVID 19 RTUU KEDOKTERAN
40 JOSEF SEM BERTH TUDA SITUASI MALARIA DI DAERAH PARIWISATA PULAU LEMBEH KOTA BITUNG SULAWESI UTARA RTUU KEDOKTERAN
41 MARLYN GRACE KAPANTOW PROPORSI KEPOSITIVAN PROPIONIBACTERIUM ACNES DAN RESISTENSINYA TERHADAP ANTIBIOTIK ORAL PADA PASIEN AKNES VULGARIS RTUU KEDOKTERAN
42 SEFTI SELFIJANI J ROMPAS Pengembangan strategi  meningkatkan pengetahuan jangka pendek tentang aktivitas fisik dan efikasi diri untuk berolahraga selama kehamilan RTUU KEDOKTERAN
43 WIDDHI BODHI KUALITAS KESEHATAN REMAJA DI KABUPATEN  KEPULAUAN SITARO RTUU KEDOKTERAN
44 WINDY MARIANE VIRENIA WARIKI Analisis Post-traumatic Stress Disorder Pasca Bencana Alam pada Masyarakat Kabupaten Sitaro RTUU KEDOKTERAN
45 BERNAD JUMADI DEHOTMAN SITOMPUL Implementasi Algoritma Binary Search Pada Pencarian Data Jemaat Gereja HKBP Manado RDTPU TEKNIK
46 BRAVE ANGKASA SUGIARSO APLIKASI ANIMASI INTERAKTIF PEMBELAJARAN UNTUK SEKOLAH DASAR (SD) RDTPU TEKNIK
47 DANIEL FEBRIAN SENGKEY Implementasi Teknik Clustering untuk Analisis Perilaku Peserta Didik pada Pelaksanaan Pembelajaran Berbantuan Teknologi Informasi dan Komunikasi RDTPU TEKNIK
48 FRANSISCA JOANET PONTOH Penerapan Metode Principal Component Analysis (PCA)  Pada Teknik Deteksi Masker RDTPU TEKNIK
49 HEILBERT ARMANDO MAPALY Perancangan Sistem Informasi Akademik Sekolah Dasar Berbasis Mobile RDTPU TEKNIK
50 HENRY VALENTINO FLORENSIUS KAINDE DESAIN DAN PENGEMBANGAN APLIKASI PEMBELAJARAN OLAHRAGA SELAM BERBASIS MOBILE RDTPU TEKNIK
51 KENNETH YOSUA R PALILINGAN Sistem Informasi Penerimaan Peserta Didik Baru Sekolah Menegah Pertama Berbasis Web RDTPU TEKNIK
52 PINROLINVIC DUADELFRI KURNIALIMKI MANEMBU Rancang Bangun Kotak Penyimpanan Ikan Nelayan Memanfaatkan Energi Matahari Berbasis  Internet of Things (IoT) RDTPU TEKNIK
53 SALVIUS PAULUS LENGKONG Deteksi penggunaan masker menggunakan kecerdasan buatan RDTPU TEKNIK
54 YURI VANLI AKAY APLIKASI PENGGUNAAN ALAT SELAM (DIVING) BERBASIS AUGMENTED REALITY RDTPU TEKNIK
55 AGUNG SUTRISNO Pembuatan Model Pengukuran Tingkat Kesiapan Bencana (Disaster Readiness Index) bagi Organisasi Penanggulangan Bencana RDUU TEKNIK
56 ANDY A MALIK Ketahanan Ruang Kawasan Pesisir Kota Manado Berdasarkan Transformasi Spasial Menggunakan Sistem Informasi Geografis RDUU TEKNIK
57 BENNY LOKOMBANUA MALUEGHA Pemanfaatan Brine PLTP Lahendong Unit 5 dan 6 untuk Pembangkitan Listrik Menggunakan Siklus Biner dengan Fluida Kerja n-Pentana dan Isobutana RDUU TEKNIK
58 DWIGHT M RONDONUWU Efek Reklamasi Terhadap Perubahan Garis Pantai dan Penggunaan Lahan di Pesisir Kota Manado, Sulawesi Utara, Indonesia RDUU TEKNIK
59 JEFFRY SWINGLY F SUMARAUW Analisis profil tinggi muka air sungai Binjeita untuk berbagai kala ulang banjir RDUU TEKNIK
60 JOTJE RANTUNG Metode Pengukuran Otomatis Luas Permukaan dan Volume Ikan pada Konveyor Bergerak Berbasis Stereo-Vision RDUU TEKNIK
61 MECKY RICHARDS E MANOPPO PEMANFAATAN MATERIAL LOKAL  DOMATO SEBAGAI AGREGAT HALUS DALAM CAMPURAN HRS-BASE DAN AC-WC RDUU TEKNIK
62 RIENEKE LUSIA EVANI SELA Prediksi Perkembangan  Kawasan Permukiman Berbasis Cellular  Automata dengan Pendekatan Kependudukan  di Kecamatan Mapanget Kota Manado RDUU TEKNIK
63 RIZAL SENGKEY Analisis  Kebutuhan Data Untuk Perancangan Basis Data Peralatan Medik Pada Unit Layanan Kesehatan RDUU TEKNIK
64 ROMELS CRESANO A LUMINTANG Analisis Sifat Tarik dan Impak Komposit Hibrid Matriks Poliester Berpenguat Limbah Serat Sabut Kelapa dan Serbuk Ijuk RDUU TEKNIK
65 SARTJE SILIMANG Identifikasi Indeks Keandalan Sistem Distribusi Tenaga Listrik 20kV Menggunakan SAIFI dan SAIDI RDUU TEKNIK
66 SISCA VONNY PANDEY Analisis Dampak Lalu Lintas Pembangunan Pabrik Pengering Jagung di Kecamatan Lolak Kabupaten Bolaang Mongondow Provinsi Sulawesi Utara RDUU TEKNIK
67 STEENIE EDWARD WALLAH Mengembangkan Bahan Pengikat Geopolimer Dengan Bahan Dasar Lokal Kaolin RDUU TEKNIK
68 THEO KURNIAWAN SENDOW ANALISA MENJAWAB TANTANGAN BEBAN BERLEBIH, TEMPERATUR PERKERASAN TINGGI, CURAH HUJAN TINGGI, DAN TANAH LUNAK PADA DESAIN STRUKTUR PERKERASAN JALAN LENTUR DENGAN MENGGUNAKAN BINA MARGA 2017 PADA RUAS JALAN MANADO OUTER RINGROAD (MORR) III RDUU TEKNIK
69 TINY MANANOMA REKAYASA PROFIL SALURAN PENGENDALI BANJIR  DI KAWASAN TERPILIH KEK LIKUPANG-PANTAI PULISAN RDUU TEKNIK
70 AGNES TEKLA MANDAGI Identifikasi Potensi longsor pada lereng belakang RSUD Manado RTUU TEKNIK
71 ALWIN MELKIE SAMBUL Deteksi Tumor Otak Pada Citra Magnetic Resonance Imaging Menggunakan Metode Deep Learning RTUU TEKNIK
72 ARIE SALMON MATIUS LUMENTA DISAIN DAN IMPLEMENTASI KONSEP RESEARCH-ORIENTED MOOC DENGAN REFERENCE LIBRARY RTUU TEKNIK
73 ARTHUR HARRIS THAMBAS Efisiensi Model Turbin Pemanfaatan Energi Gelombang RTUU TEKNIK
74 ARTHUR MOURITS RUMAGIT Perancangan Alat Pendeteksi Pengendara Kantuk RTUU TEKNIK
75 CHARLES STANLEY C PUNUHSINGON PENGGUNAAN KECERDASAN  BUATAN UNTUK MEMPREDIKSI DAN MENGOPTIMASI DEBIT ALIRAN FLUIDA PADA POMPA SPIRAL SEBAGAI SALAH SATU ENERGI TERBARUKAN RTUU TEKNIK
76 CINDY JEANE SUPIT PREDIKSI TINGGI MUKA AIR UNTUK MITIGASI BANJIR SUNGAI RANOWANGKO AMURANG RTUU TEKNIK
77 CYNTHIA ERLITA VIRGIN WUISANG Konsep Tri-valent dan Penerapannya dalam Meningkatkan Kualitas dan Fungsi ruang ruang terbuka publik pada lansekap urban RTUU TEKNIK
78 DRINGHUZEN JEKKE MAMAHIT Rancang Bangun  Jam Digital Bagi Tuna Netra dengan menggunakan Mikrokontroller RTUU TEKNIK
79 ELLEN JOAN KUMAAT Perilaku Lentur dan Geser Sandwich Wall Dari Beton Ringan Ferosemen Berbasis Serat Alami Dan Modifikasi Serat Limbah Industri, Batu Apung Dan Styrofoam Yang Ramah Lingkungan Dan Gempa RTUU TEKNIK
80 FABIAN JOHANES MANOPPO PEMETAAN POTENSI AIR TANAH DI KOTA MANADO RTUU TEKNIK
81 GLANNY MARTIAL C MANGINDAAN DESAIN REAKTOR BIOGAS LIMBAH TANAMAN SEBAGAI SUMBER ENERGI DI UNIVERSITAS SAM RATULANGI MANADO RTUU TEKNIK
82 HIERYCO MANALIP Pengaruh In Plane Impact Load Terhadap Sifat Mekanis Sandwich Wall Panel Dari Beton Ringan Ferosemen Berbasis Serat Hibrid Alami Dan Styrofoam Yang Ramah Lingkungan Dan Gempa RTUU TEKNIK
83 JEFREY I KINDANGEN Pengembangan Insulasi Atap Radiatif dari Kardus Bekas Pengepakan RTUU TEKNIK
84 JUDY OBET WAANI PENDEKATAN ENVIRONMENT-BEHAVIOR SYSTEM DALAM  PERMUKIMAN PESISIR MUARA SUNGAI SARIO RTUU TEKNIK
85 LIANY AMELIA HENDRATTA Profil Aliran Air Sarat Sedimen dan Pengaruhnya Terhadap Proses Sedimentasi Sungai RTUU TEKNIK
86 MARKUS KARAMOY UMBOH Alat Pengupas Sabut Kelapa Manual Posisi Vertikal Dengan Bukaan Empat Mata Pisau RTUU TEKNIK
87 MIELKE R I A JOSEP MONDORINGIN Pengaruh  ‘Shear Keys’ danSambungan Baut Terhadap   Sifat Mekanis Sandwich Wall Panel Beton Ringan  Ferosemen Berbasis  Serat Hibrid  dan Styrofoam yang Ramah Lingkungan dan Gempa RTUU TEKNIK
88 MUHAMMAD IHSAN JASIN Alternatif Penanganan Mitigasi Bencana Daerah Wisata Pantai di Kabupaten Minahasa RTUU TEKNIK
89 NITA CAROLINA VONNA MONINTJA PENGARUH KECEPATAN ANGIN TERHADAP PRODUKTIVITAS AIR KONDENSAT PADA PERALATAN DESTILASI RTUU TEKNIK
90 PINGKAN PEGGY EGAM KAJIAN PENATAAN ELEMEN STREET FURNITURE TERHADAP ESTETIKA KOTA DI KAWASAN PESISIR PANTAI RTUU TEKNIK
91 REKY STENLY WINDAH PENGARUH CURING TIME TERHADAP KUAT TEKAN  BETON GEOPOLIMER BERBASIS FLY ASH PLTU AMURANG RTUU TEKNIK
92 RUDY POENG PERANCANGAN MESIN PENCACAH PLASTIK UNTUK PENANGGULANGAN LIMBAH PLASTIK DI PERKOTAAN RTUU TEKNIK
93 SANGKERTADI UJI KUALITAS BATAKO PEJAL DENGAN CAMPURAN ANEKA LIMBAH RTUU TEKNIK
94 SARY DIANE EKAWATI PATURUSI Rancang Bangun Game Edukasi Sejarah Indonesia: Peristiwa Trikora RTUU TEKNIK
95 SEMUEL YACOB RECKY ROMPIS Metodologi Identifikasi Kemacetan Akibat Insiden Lalu Lintas RTUU TEKNIK
96 SHERWIN REINALDO U ALDO SOMPIE Aplikasi Klasifikasi Citra Radiografi Covid-19 menggunakan Convolution Neural Network dengan Framework Tensorflow RTUU TEKNIK
97 STEEVA GAILY RONDONUWU KARAKTERISTIK GEOTEKNIK LEMPUNG PENGISI GEOSYNTHETIC CLAY LINERS (GCL) SEBAGAI LAPISAN PENAHAN LINDI PADA SANITARY LANDFILL RTUU TEKNIK
98 STENLY TANGKUMAN RANCANG BANGUN PROTOTIPE PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA ANGIN SKALA MIKRO RTUU TEKNIK
99 STEVEN RAY SENTINUWO Aplikasi Deteksi Malaria berbasis Model Convolutional Neural Network pada Citra Thin Blood Smear RTUU TEKNIK
100 VECKY CANISIUS POEKOEL Rancang Bangun Sistem Monitoring Kualitas Air Pada Platform Internet of Things (IoT) Fakultas Teknik Unsrat RTUU TEKNIK
101 VIRGINIA TULENAN Augmented Reality Interactive Card Pengenalan Tokoh Wayang Kulit RTUU TEKNIK
102 XAVERIUS B.N. NAJOAN Aplikasi IOT Pengendalian Jarak Jauh Perangkat Rumah Berbasis Mobile RTUU TEKNIK
103 YAULIE DEO Y RINDENGAN APLIKASI PENDATAAN KOPERASI BERBASIS WEB DI PROVINSI SULAWESI UTARA RTUU TEKNIK
104 JEAN FANNY JUNITA TIMBAN Konstruksi Sosial Masyarakat Tentang Pola pengasuhan Balita dalam Pencegahan Stunting Di Kelurahan Tongkaina Kecamatan Bunaken kota Manado RDTPU PERTANIAN
105 TOMMY BARTHOLOMEUS OGIE Analisis Kandungan Timbal (Pb)  pada Pohon Peneduh di Sekitar Danau Tondano RDTPU PERTANIAN
106 ADELEYDA M. W. LUMINGKEWAS Karakter Morfologi  Tumbuhan Pazote (Dysphania ambrosioides L.) dan Pemanfaatannya Sebagai Bahan Pangan di Kabupaten Minahasa RDUU PERTANIAN
107 BETSY AGUSTINA NAOMI PINARIA Penelusuran Organisme Pengganggu Pohon Mangrove Pada Daerah Pesisir Pantai di Kabupaten Minahasa Selatan RDUU PERTANIAN
108 CHRISTINE FRANSIN MAMUAJA KETAHANAN PANGAN DENGAN INOVASI  BERAS ANALOG DARI UBI JALAR UNGU, PISANG GOROHO DAN SAGU BARUK RDUU PERTANIAN
109 ELISABETH RITA MARLIEN MERAY EKSPLORASI HAMA PENGGEREK BATANG PADA TANAMAN CENGKIH DI KABUPATEN MINAHASA DAN MINAHASA SELATAN RDUU PERTANIAN
110 LANGIMANAPA SOFIA DEMMASSABU UJI HISTOKIMIA SENYAWA CURCUMIN TANAMAN TEMULAWAK (Curcuma xanthorrhiza) LOKAL SULUT SEBAGAI METABOLIT SEKUNDER RDUU PERTANIAN
111 MERCY IRDA RIANTINY TAROREH Isolasi dan Karakterisasi Pati Buah Pisang Goroho (Musa acuminafe) Pada Tingkat Kematangan Yang Berbeda RDUU PERTANIAN
112 RIBKA MAGDALENA KUMAAT RESILIENSI PETANI DAN USAHATANI SAYURAN DI KOTA TOMOHON TERHADAP PANDEMI COVID 19 RDUU PERTANIAN
113 VIVI BERNADETH MONTONG Uji Daya Tangkap Jenis Perangkap Cahaya Lampu dan Daya Bunuh Insektisida Mikroba  Terhadap Serangga Hama Kopra Di Kabupaten Minahasa RDUU PERTANIAN
114 AGNES ESTEPHINA LOHO Rekayasa Pengembangan Agribisnis Stroberi Organik di Sulawesi Utara di Era Industri 4.0 RTUU PERTANIAN
115 ARTHUR GEHART PINARIA Karakterisasi Jamur Patogen Busuk Batang Vanili di Indonesia  Menggunakan Gen mtSSU RTUU PERTANIAN
116 CAROLINE BETSY DIANA PAKASI Analisis Penerapan Korporatisasi Untuk Meningkatkan Daya Saing UMKM Berbasis Kelapa di Provinsi Sulawesi Utara RTUU PERTANIAN
117 CHARLES REIJNALDO NGANGI Strategi Nafkah Pada Petani di Kecamatan Langowan Barat Kabupaten Minahasa RTUU PERTANIAN
118 CHRISTINA LETA SALAKI Potensi  Jamur Entomopatogen Berformulasi Cair Sebagai  Bioinsektisida Untuk Pengendalian Hama Spodoptera frugiperda Pada Tanaman Jagung RTUU PERTANIAN
119 DANIEL PETER MANTILEN LUDONG Rancangan Alat Angkut Hasil Panen Yang Digandengkan  Dengan Traktor Tangan pada Lahan Berlereng di Bawah Tanaman Kelapa Prototipe II RTUU PERTANIAN
120 DEDIE TOOY  Rancangan dan Uji Tekno Ekonomi Prototipe Alat Pengupas Sabut Kelapa untuk Peningkatan Efisiensi Nilai Sabut Kelapa  di Sulawesi Utara RTUU PERTANIAN
121 ERNY JUDY NURSANTI NURALI PENGEMBANGAN TEPUNG KOMPOSIT BERBASIS PISANG GOROHO (Musa Acuminate )  DAN UBI JALAR UNGU (Ipomea batatas, Lamb) SEBAGAI SUMBER PANGAN ALTERNATIF RTUU PERTANIAN
122 EUIS FRANCOISE S PANGEMANAN KEANEKARAGAMAN Ficus spp DI TAHURA GUNUNG TUMPA dan  IDENTIFIKASI TIPE FOTOSINTESISNYA BERDASARKAN  KAJIAN STRUKTUR ANATOMI DAUN RTUU PERTANIAN
123 FABIOLA BABY SAROINSONG Desain Lanskap Kawasan Wisata Alam yang Menjawab Tantangan Pandemi Covid 19 RTUU PERTANIAN
124 GENE HENFRIED MEYER KAPANTOW Strategi Pengembangan Kawasan Wisata Pantai Paal Kecamatan Likupang Timur, Kabupaten Minahasa Utara RTUU PERTANIAN
125 IREINE ADRIANA LONGDONG RANCANGAN DAN UJI TEKNIS ALAT PENGERING TIPE DOME SKALA KECIL RTUU PERTANIAN
126 J.V. BOBBY POLII ANALISIS KANDUNGAN LOGAM BERAT MERKURI DI TELUK MANADO DAN DI WILAYAH PERTAMBANGAN RAKYAT TALAWAAN PROVINSI SULAWESI UTARA RTUU PERTANIAN
127 JACKSON FRAKY WATUNG Aplikasi Jamur Metarhizium anisopliae dan Mimba (Azadirachta indica A.Juss) Berformulasi Cair Untuk Mengendalikan Serangga Vektor Penyakit Pada Tanaman Padi RTUU PERTANIAN
128 JEANE KRISEN PENGGUNAAN INSEKTISIDA BEBERAPA KULTIVAR Tagetes erecta  (ASTERACEAE) TERHADAP HAMA Plutella xylostella L.  PADA TANAMAN KUBIS RTUU PERTANIAN
129 JEANNE MARTJE PAULUS PEMBERIAN PGPR (Plant Gowth Promoting Rhizobacteria)  DAN KAPUR DOLOMIT UNTUK MENINGKATKAN  PRODUKTIVITAS KEDELAI BASIS ORGANIK RTUU PERTANIAN
130 JEANNY SH. POLII-MANDANG Pertumbuhan, morfogenesis dan aklimatisasi Beberapa Varietas Krisan yang dikultur pada media MS yang dimodifikasi RTUU PERTANIAN
131 JELIE VIEKSON PORONG HUBUNGAN  KARAKTERISTIK  PETANI  DAN PRODUKSI  PADI   (Oryza sativa L.) DI KABUPATEN BOLAANG  MONGONDOW RTUU PERTANIAN
132 JIMMY RIMBING Ketertarikan Kadar Etanol Cap Tikus dan Metanol Terhadap Hama Penggerek Buah Kopi, Hypothenemus hampei Tanaman Kopi di Kecamatan Modayag RTUU PERTANIAN
133 JOHANNES ELIE XAVERIANO ROGI Analisis Spasial Puncak Panen Cengkeh (Eugenia aromatica L.) Dan Hubungannya dengan Curah Hujan di Kabupaten Minahasa RTUU PERTANIAN
134 JOICE MARYLINE JEANE SUPIT PEMANFAATAN KOMPOS  DAN  PHONSKA PLUS PADA LAHAN  MASAM TERHADAP  PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI  SAWI PAKCOY ( Brassica rapa L.)  DI KABUPATEN MINAHASA RTUU PERTANIAN
135 JOSEPHUS INNOCENTIUS KALANGI Pendugaan Net Primary Production (NPP) Hutan Tropis Tangkoko Batuangus Kota Bitung RTUU PERTANIAN
136 JULIET MERRY EVA MAMAHIT PEMANFAATAN  FEROMON  SEBAGAI ATRAKTAN Spodoptera frugiperda Smith (LEPIDOPTERA : NOCTUIDAE) UNTUK  MENURUNKAN POPULASI HAMA PADA TANAMAN JAGUNG DI KABUPATEN MINAHASA RTUU PERTANIAN
137 KARAMOY LIENTJE THEFFIE Analisis Kadar Hara N, P, K, C-organik, pH pada Tanah Sawah di Kecamatan Dumoga Kabupaten Bolaang Mongondow RTUU PERTANIAN
138 LADY CORRIE CH EMMA LENGKEY   Kajian Aplikasi Kemasan Vakum pada Penyimpanan Dingin Cabai Rawit (Capsium frutescens L.) RTUU PERTANIAN
139 LEO HENGKY KALESARAN Pembuatan Prototipe Pasak Tanaman Sistem Knockdown RTUU PERTANIAN
140 LEONARDUS RICKY RENGKUNG EFEKTIVITAS PROGRAM PELATIHAN “KARTU PRAKERJA” TERHADAP KAPABILITAS SUMBER DAYA MANUSIA UMKM DI KOTA MANADO RTUU PERTANIAN
141 LUCIA CECILIA MANDEY Model Pengembangan Pangan Fungsional Produk Nata de Coco Sebagai Sumber Serat Pangan Serta Peluang Bisnisnya RTUU PERTANIAN
142 LYNDON REINHART J PANGEMANAN STRATEGI NAFKAH RUMAH TANGGA NELAYAN DI KECAMATAN KEMA KABUPATEN MINAHASA UTARA RTUU PERTANIAN
143 MARIA GORETTI MEITY POLII Perpaduan Pupuk Organik dan Eco-Enzyme Untuk meningkatkan Pertumbuhan dan Hasil Cabai  (Capsicum annuum L.) RTUU PERTANIAN
144 MAX TULUNG Optimalisasi Pengendalian Secara Kultur Teknis dan Hayati Terhadap Hama pada Tanaman Padi Sawah RTUU PERTANIAN
145 MAXI LENGKONG EFEKTIFITAS PENGGUNAKAN METABOLIT SEKUNDER  JAMUR Metarhizium DAN Beauveria DALAM MENGENDALIKAN  HAMA PENGGEREK BATANG CENGKIH  ( Hexamitodera semivelutina Hell. ) RTUU PERTANIAN
146 MAYA MAGDALENA LUDONG Peningkatan Citarasa Kopi seduhan asal Liberia Bolaang Mongondow Timur dengan Penambahan Jahe Merah bubuk RTUU PERTANIAN
147 MELDI TIENEKE MAGDALENA SINOLUNGAN ANALISIS KOMPARATIF KANDUNGAN LOGAM BERAT TERHADAP KUALITAS SEDIMEN INLET DAN OUTLET DANAU TONDANO, SULAWESI UTARA RTUU PERTANIAN
148 MOULWY FRITS DIEN Potensi Trichoderma sp., PGPR dan Kapur dalam Pengendalian Penyakit Akar Gada (Plasmodiaphora brassicae Wor.) pada Tanaman Kubis (Brassica oleracea L.) RTUU PERTANIAN
149 NONI NORTJE WANTA POTENSI AGENSIA PENGENDALI HAYATI Trichoderma sp.. DAN PGPR DALAM MENGENDALIKAN PENYAKIT ANTRAKNOSA Coletotrichum capsici PADA TANAMAN CABE KRITING Capsicum annuum  DI KELURAHAN KAKASKASEN 2  KOTA TOMOHON RTUU PERTANIAN
150 NOORTJE MARSELLANIE BENU Implementasi Program Pertanian Perkotaan Sebagai Alternatif Pendapatan Petani di Kota Bitung RTUU PERTANIAN
151 OLLY ESRY HARRYANI LAOH Analisis Pendapatan Usahatani Tumpang Gilir Komoditi Hortikultura di Kawasan Agropolitan Modinding Kabupaten Minahasa Selatan RTUU PERTANIAN
152 PAULUS ADRIAN PANGEMANAN Analisis Kuadrohelix Pengelolaan Berkelanjutan Kawasan Wisata Atoga Riverview Di Kabupaten Bolaang Mongondow Timur. RTUU PERTANIAN
153 PEMMY TUMEWU Respons  Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Padi (Oryza sativa L.) Terhadap Pemberian Pupuk Organik Cair (POC) Dari Limbah Cair Tahu dan  Gulma Kirinyuh RTUU PERTANIAN
154 REITY ANNASTASSIE GRACE ENGKA 1. Aplikasi Insektisida Nabati Untuk Melindungi Buah Kopi Dari Serangan   Penggerek Buah Kopi, Hypothnemus hampei (Ferrari) di Kecamatan Modayag. RTUU PERTANIAN
155 RINE KAUNANG Perencanaan Strategis Pemasaran Produk Pertanian pada Sektor Usaha Mikro dan Kecil di Kabupaten Minahasa Utara RTUU PERTANIAN
156 ROBERT MOLENAAR Pengembangan Model Sistem Dinamik Ketahanan Pangan Di Kabupaten Minahasa RTUU PERTANIAN
157 SAARTJE SOMPOTAN PEMANFAATAN BIOURINE DAN MIKROORGANISME LOKAL (MOL) BONGGOL PISANG UNTUK MENINGKATKAN PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KEDELAI (Glycine max Merill L.) RTUU PERTANIAN
158 SANDRA ENGELIN PAKASI Penyebaran Tingkat Bahaya Erosi di Pesisir Pantai Timur Minahasa berbasis Sistem Informasi Geografis RTUU PERTANIAN
159 SELVIE TUMBELAKA Peningkatan Pertumbuhan dan Produksi Jagung Pulut (Zea mays Ceratina L.) Menggunakan Pupuk Hayati PGPR (Plant Growth Promoting Rhizobacteria) di Kota Tomohon RTUU PERTANIAN
160 SHERLIJ DUMALANG  IDENTIFIKASI DAN KEANEKARAGAMAN JENIS COLLEMBOLA PADA LAHAN PERTANIAN HORTIKULTURA DI KOTA TOMOHON RTUU PERTANIAN
161 SHERLY GLADYS JOCOM Pengembangan Ekonomi Lokal di Kabupaten Minahasa Utara Dalam Meningkatkan Perekonomian Wilayah RTUU PERTANIAN
162 SOFIA WANTASEN Status Mutu Air dan Beban Pencemaran Sungai Molompar di Kabupaten Minahasa Tenggara RTUU PERTANIAN
163 STANLEY ADRIAN F WALINGKAS Karakteristik Benih Kakao (Theobroma cacao L) Sebagai Benih Poliembrioni dan Pengaruhnya terhadap Produksi Benih RTUU PERTANIAN
164 TOMMY DJOICE SONDAKH PENGARUH ARANG SEKAM PADI DAN PUPUK ORGANIK CAIR (POC) ECENG GONDOK TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL JAGUNG MANIS (Zea mays saccharata L.) YANG DITANAMI PADA MEDIA TANAH  ALANG-ALANG RTUU PERTANIAN
165 WISKE CHRIESTI ROTINSULU Analisis tutupan lahan perkebunan kelapa Kabupaten Minahasa dengan  metode klasifikasi terbimbing (supervised classification) RTUU PERTANIAN
166 YANI EZRAH BARTOLOMEUS KAMAGI PENERAPAN TINGGI GENANGAN AIR, PUPUK PHONSKA DAN KOMPOS PADA PRODUKSI PADI SAWAH (Oriza sativa L.)  DI KELURAHAN TARATARA SATU  KECAMATAN TOMOHON BARAT KOTA TOMOHON RTUU PERTANIAN
167 YEFTA PAMANDUNGAN Evaluasi Keragaman Tanaman dan Konservasi Genetik Galur Jagung Manado Ungu RTUU PERTANIAN
168 BEN J TAKAENDENGAN Analisis Hubungan Keragaman Fenotip Ukuran Tubuh dengan Sifat Kecepatan berlari untuk model seleksi kudapacu di Sulawesi Utara RDUU PETERNAKAN
169 CONNY K M PALAR KAJIAN EFEKTIFITAS BANTUAN PEMERINTAH BAGI UMKM PEREMPUAN DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN KELUARGA DI KECAMATAN KAWANGKOAN UTARA KABUPATEN MINAHASA RDUU PETERNAKAN
170 ERWIN HUBERT BARTON SONDAKH Implikasi Reduksi Metan Pada Fermentasi Rumen Dengan Senyawa Sinamaldehid Terhadap Produksi Dan Kualitas Daging Kambing RDUU PETERNAKAN
171 ERWIN WANTASEN PRODUKTIVITAS TERNAK SAPI POTONG DAN STRATEGI PENGEMBANGANNYA DI KABUPATEN MINAHASA TENGGARA RDUU PETERNAKAN
172 JEANETTE ETTY M SOPUTAN Karakteristik Organoleptik Dan Kualitas Kimiawi Bakso Daging Babi Dengan Penambahan Pati Jagung Alami. RDUU PETERNAKAN
173 JOSEPHINE LOUISE PINKY SAERANG Populasi dan Habitat Burung Maleo (Macrocephalon maleo) di Sanctuary Maleo Tambun RDUU PETERNAKAN
174 LENTJI RINNY NGANGI Performa Estrus Kambing Kacang dan Kambing Peranakan Etawa (PE) Yang Dipelihara Secara Tradisional Di Kota Manado RDUU PETERNAKAN
175 MEIS JACINTA NANGOY Investigasi Lalat Penyebar Penyakit Pada Ternak Sapi di Kabupaten Minahasa Utara RDUU PETERNAKAN
176 MERRY A V MANESE ANALISIS PRODUKSI DAN PENDAPATAN PETERNAK BABI  DI SULAWESI UTARA RDUU PETERNAKAN
177 MOUREEN TAMASOLENG KARAKTERISTIK FISIKOKIMIA DAN SENSORI ABON DAGING AYAM AFKIR DENGAN  PENAMBAHAN AIR KELAPA RDUU PETERNAKAN
178 SANTIE H TURANGAN Korelasi Antara Tingkat Keberhasilan Penanganan Proses Kelahiran Anak Kuda dan Nilai Penguasaan Teknik Deteksi Waktu Partus Induk Kuda Di Kecamatan Tompaso, Kabupaten Minahasa RDUU PETERNAKAN
179 SYALOOM ESTER SAKUL Identifikasi Mikrostruktur dan Sifat Sensoris Yogurt dengan Penambahan Sari Jamur Tiram Putih (Pleurotus ostreatus) RDUU PETERNAKAN
180 SYLVIA KOMANSILAN KARAKTERISTIK FISIKOKIMIA DAN PROFIL MIKROSTRUKTUR KEJU COTTAGE  YANG MENGGUNAKAN ENZIM BROMELIN BUAH NANAS (Ananas Comucus) SEBAGAI KOAGULAN ALAMI RDUU PETERNAKAN
181 TILTJE ANDRETHA RANSALELEH Pertumbuhan  Flying Fox (Chiroptera: Pteropodidae) Dalam Kandang. RDUU PETERNAKAN
182 UMAR PAPUTUNGAN KAJIAN KERAGAMAN GENETIK SAPI LOKAL CAMPURAN UNTUK PENGUATAN INOVASI MODEL TRIPLE HELIX PETERNAKAN SAPI POTONG DI SULAWESI UTARA RDUU PETERNAKAN
183 WAHIDAH MA RUF KARAKTERISTIK FISIKO KIMIA NUGGET ITIK AFKIR YANG DIBERIKAN TEPUNG JAGUNG PROVIT A1 SEBAGAI BAHAN PENGISI RDUU PETERNAKAN
184 WISJE LUSIA TOAR Produksi Daging Ayam dari Galur Ayam Kampung Yang Diberi Penambahan Tepung Patanga succincta (Acrididae: Orthoptera) Dalam Ransum RDUU PETERNAKAN
185 ABRAHAM F. PENDONG Kontribusi Hijauan Lapang Terhadap Kebutuhan Nutrien dan Energi Pada Sapi Lokal yang Dipelihara Berdasarkan Pola Kearifan Lokal Di Kecamatan Sangkub RTUU PETERNAKAN
186 AFRIZA YELNETTY Potensi Kefir Synbiotik Diperkaya Komponen Bioaktif Dari Juice Jambu Biji (Psidium Guajava), Guna Pencegahan Diabetes Militus Tipe-2 Sebagai Komorbit Pada Pandemik Covid-19. RTUU PETERNAKAN
187 BETTY BAGAU PENGARUH PENGGUNAAN BERBAGAI BAHAN PAKAN SUMBER AMILOPEKTIN TERHADAP KUALITAS FISIK PELLET DAN PERFORMA AYAM KAMPUNG SUPER RTUU PETERNAKAN
188 CHARLES LODEWIJK KAUNANG KONSUMSI, KECERNAAN DAN PERTAMBAHAN BERAT BADAN KAMBING YANG  DIBERI PELLET PANICUM MAXIMUM DAN INDIGOFERA Sp. RTUU PETERNAKAN
189 ENDANG PUDJIHASTUTI RESPONS KAMBING YANG DIBERI AMONIASI JERAMI PADI DAN  GLIRICIDIA SEPIUM  SERTA SUPLEMENTASI  UREA GULA AREN BLOK  (UGB) RTUU PETERNAKAN
190 FEMI HADIDJAH ELLY ANALISIS APLIKASI INTEGRATED FARMING SYSTEM  TERNAK SAPI POTONG-JAGUNG BERBASIS TEKNOLOGI  DI KABUPATEN MINAHASA RTUU PETERNAKAN
191 FLORENCIA NERY SOMPIE EFFECT FLAVONOID  TEPUNG DAUN MANGGIS  (  Garcinia mangostana L) DALAM PAKAN TERHADAP NUTRITIONAL TELUR AYAM. RTUU PETERNAKAN
192 FREDY JOTJE NANGOY INOVASI PEMANFAATAN BIJI ALPUKAT (Perseaamericana mill)   DAN KULIT BUAH NAGA (Hylocereus polyrhizus) TERFERMENTASI SEBAGAI SUMBER ANTIOKSIDAN DALAM RANSUM BENTUK PELET TERHADAP PERORMAN, PENURUNAN KADAR LEMAK SERTA KOLESTEROL BROILER RTUU PETERNAKAN
193 HENGKI JOHANIS KIROH Akseptabilitas Masyarakat Terhadap Daging Babirusa  (Babyrousa babyrussa celebensis Deniger) Di Pasar Tradisional Langowan Kabupaten Minahasa RTUU PETERNAKAN
194 IVONNE MARIA UNTU Peningkatan produksi dan kualitas telur ayam dengan pemanfaatan tepung daun Indigofera zollingeriana RTUU PETERNAKAN
195 JACQUELINE T LAIHAD SUPLEMENTASI KALSIUM MINYAK KACANG TANAH  (Arachis hypogaea L)  DALAM RANSUM AYAM PETELUR TERHADAP PERFORMANCE DAN KUALITAS TELUR RTUU PETERNAKAN
196 JEIN RINNY LEKE NUTRITIONAL CHARACTERISTICS DAN KUALITAS TELUR AYAM DAN IMPLIKASI DALAM PAKAN  LADA PUTIH ( Piper Ningrum L) SEBAGAI IMBUHAN PAKAN FITIOGENIK RTUU PETERNAKAN
197 JERNY ROYKE BUJUNG Uji Kuantitatif Sapi Pejantan Peranakan Ongole di Kabupaten Minahasa RTUU PETERNAKAN
198 JERRY AUDIE DONNY KALELE Kualitas Fisikokimia, Mikrobiologi, Organoleptik Bakso Daging Itik Yang Dimarinasi Madu Sebagai Pangan Fungsional Guna Meningkatkan Imunitas Diera Pandemi Covid 19 RTUU PETERNAKAN
199 JET SARTJE MANDEY EKSPLORASI PEMANFAATAN ANTIOKSIDAN FITOADITIF BAWANG DAUN  PADA AYAM BROILER MENGHASILKAN IMUNONUTRIEN PANGAN HEWANI POTENSIAL PENANGGULANGAN STUNTING RTUU PETERNAKAN
200 JOLA JOSEPHIEN M ROOSJE LONDOK KECERNAAN PAKAN YANG MENGANDUNG AMPAS KELAPA SEBAGAI SUMBER MANAN OLIGOSAKARIDA PADA AYAM PEDAGING RTUU PETERNAKAN
201 LAURENTIUS J M RUMOKOY Performa Pertumbuhan Ayam Kampung Super Yang Mendapat Suplementasi Tepung Maggot  Drosophila melanogaster Dalam Ransum RTUU PETERNAKAN
202 MALCKY MAKANAUNG TELLENG Peningkatan Kualitas Hijauan Pakan dan Produktivitas Ternak Berbasis Nisbah Kesetaraan Lahan Tumpangsari Rumput (Brachiaria humidicola) dan Leguminosa (Indigofera zollingeriana) RTUU PETERNAKAN
203 MEISKE LUSJE RUNDENGAN ENERGI TERBARUKAN LIMBAH PETERNAKAN BABI RAMAH LINGKUNGAN RTUU PETERNAKAN
204 MEITY SOMPIE Siat Fisikokimia dan Organoleptik Bakso Daging Ayam Dengan Penambahan Bahan Pengikat  Gelatin Ceker Ayam Petelur Afkir RTUU PETERNAKAN
205 MERCI ROSYANTY WAANI Meningkatkan Produktivitas Ternak Sapi  Melalui Mitigasi Beberapa Varietas Sorgum RTUU PETERNAKAN
206 MIEN TH LAPIAN KARAKTERISTIK KARKAS TERNAK BABI  YANG DIBERI LIMBAH IKAN CAKALANG SEBAGAI PENGGANTI KONSENTRAT DALAM RANSUM RTUU PETERNAKAN
207 NANSI MARGRET SANTA ANALISIS KEUNTUNGAN USAHA TERNAK AYAM RAS PETELUR DI KABUPATEN MINAHASA RTUU PETERNAKAN
208 RICHARD EMMILY MARK F OSAK PENGARUH PEMBELIAN INPUT, PENJUALAN OUTPUT, INDEKS PRODUKSI, FCR DAN MORTALITAS TERHADAP PROFITABILITAS BISNIS BROILER DI DAERAH SATELIT KOTA MANADO RTUU PETERNAKAN
209 RONNY AGUSTINUS V TUTUROONG TINGKAT PEMENUHAN KEBUTUHAN PROTEIN DAN KOMPONEN KARBOHIDRAT PAKAN LOKAL PADA SAPI PERANAKAN ONGOLE YANG DIPELIHARA BERDASARKAN KEARIFAN LOKAL DI  KECAMATAN BINTAUNA BOLAANG MONGONDOW UTARA RTUU PETERNAKAN
210 SELVIE DIANA ANIS  Suplementasi cassava fermentasi dan protein daun  indigofera zollingeriana untuk meningkatkan kecernaan serta nilai biologis limbah pertanian dan rumput tropis RTUU PETERNAKAN
211 SINTYA J K UMBOH Implementasi Model IFS Berbasis Usahatani Jagung Mendukung Upaya Peningkatan Ekonomi Rumahtangga Peternak di Provinsi Sulawesi Utara RTUU PETERNAKAN
212 SOFI MARGRIETJE SEMBOR KARAKTERISTIK  FISIKOKIMIA, AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN  SIFAT SENSORIS  NUGGET AYAM  DENGAN PENAMBAHAN  BROKOLI (Brassica oleracea) RTUU PETERNAKAN
213 SONY ARTHUR ELY MONINGKEY EVALUASI NILAI NUTRISI SORGUM TERFERMENTASI CELLULOMONAS Sp  DALAM PAKAN KOMPLIT TERNAK KELINCI RTUU PETERNAKAN
214 STANLY OKTAVIANUS B LOMBOGIA MODEL KEBIJAKAN PEMELIHARAAN TERNAK BABI BERBASIS LINGKUNGAN DI KABUPATEN MINAHASA RTUU PETERNAKAN
215 WILHELMINA BERITAN KAUNANG Aplikasi Teknologi Pengawetan Kering untuk Meningkatkan Nilai Nutrisi Limbah Pertanian Menjadi Pakan Komplit dan Pengaruhnya Pada “Daily Gain” Ternak Sapi RTUU PETERNAKAN
216 YOHANNIS LODEWYK REVLY TULUNG EVALUASI PEMENUHAN KEBUTUHAN PROTEIN DAN KOMPONEN KARBOHIDRAT PADA  SAPI POTONG YANG DIPELIHARA BERDASARKAN  POLA KEARIFAN LOKAL DI KECAMATAN BOLANGITANG BARAT RTUU PETERNAKAN
217 ZULKIFLI POLI PEMANFAATAN TEKNOLOGI DAN MODEL PEMELIHARAAN TERHADAP PENAMPILAN PRODUKSI PUYUH PADA ERA PASCA NEW NORMAL PANDEMIC COVID-19 RTUU PETERNAKAN
218 OLVIE VANDA KOTAMBUNAN KONTRIBUSI PEREMPUAN TERHADAP PENDAPATAN KELUARGA DESA KUMU KECAMATAN TOMBARIRI KABUPATEN MINAHASA RDTPU PERIKANAN/IK
219 AGUNG BUDI WINDARTO Hubungan Berat dan Ukuran Morfometrik Moluska Genus Margarites Di Pantai Manado RDUU PERIKANAN/IK
220 ALFRET LUASUNAUNG ANALISIS FISHING CAPACITY PERIKANAN DEMERSAL DI KEMA 2, KABUPATEN MINAHASA UTARA RDUU PERIKANAN/IK
221 CALVYN FREDRIK ALDUS SONDAK Analisis Pertumbuhan, Produksi dan Biomasa Lamun Thalassia hemphrichii Pada Substrat Yang Berbeda RDUU PERIKANAN/IK
222 CAROLUS PAULUS PARUNTU KEANEKARAGAMAN KARANG BATU (SCLERACTINIA) DI SULAWESI UTARA BERDASARKAN TIPE SEL NEMATOSIT DALAM RANGKA PENUNJANGAN E-BANK DATA BIODIVERSITAS KARANG RDUU PERIKANAN/IK
223 CHRISTIAN RONALD DIEN NILAI TUKAR NELAYAN  USAHA PANCING ULUR DI DESA KALINAUN KECAMATAN LIKUPANG TIMUR  KABUPATEN MINAHASA UTARA RDUU PERIKANAN/IK
224 DESY MARIA HELENA MANTIRI Identifikasi Morfologi dan Molekuler serta Analisis Kandungan Mineral pada Gastropoda Littoraria pallescens (Philippi, 1846) dengan Warna yang Berbeda RDUU PERIKANAN/IK
225 DIANE JOULA KUSEN Analisis Proksimat Gulma Daun Apu-Apu Perairan Danau Tondano Sebagai Bahan Baku Formulasi Pakan Ikan Nila (Oreochromis niloticus) RDUU PERIKANAN/IK
226 EFFENDI PANGIHUTAN SITANGGANG Hubungan Panjang Berat Ikan Selar Bentong (Selar crumenophthalmus) yang tertangkap di WPP 716 oleh purse seiner yang berpangkalan di PPP Manado RDUU PERIKANAN/IK
227 ELVY LIKE GINTING Isolasi dan identifikasi bakteri endofit simbion  lamun Thalassia hemprichii yang memiliki aktivitas antibakteri dari Perairan Bahowo, Sulawesi Utara RDUU PERIKANAN/IK
228 ENGEL VICTOR PANDEY KANDUNGAN LOGAM BERAT PADA TEPUNG BUAH MANGROVE (Bruguiera  gymnorrhiza ) RDUU PERIKANAN/IK
229 ERLY YOSEF KALIGIS Keanekaragaman Echinodermata di Rataan Perairan Terumbu Karang Kota Manado RDUU PERIKANAN/IK
230 FARNIS B BONEKA Asesmen kondisi lingkungan terumbu Taman Nasional Bunaken menggunakan siput Moluska sebagai indikator RDUU PERIKANAN/IK
231 FLORENCE VERRA LONGDONG Pola Distribusi Pemasaran dan Preferensi konsumen pada Ikan Demersal  di Kabupaten Minahasa Utara RDUU PERIKANAN/IK
232 FRANSISCO P. T. PANGALILA Tahanan Kapal Penangkap Ikan Yang Berpangkalan di Pesisir Bitung RDUU PERIKANAN/IK
233 GRACE O TAMBANI Peran Perempuan Yang Bermukim Di  Kawasan Ekowisata Pantai Dalam Meningkatkan Pendapatan Keluarga Di Kecamatan Likupang Timur Kabupaten Minahasa Utara RDUU PERIKANAN/IK
234 HEFFRY VEIBERT DIEN Kajian tentang karakteristik dan Keselamatan saat operasi penangkapan ikan kapal pukat cincin di Kota Manado Provinsi Sulawesi Utara RDUU PERIKANAN/IK
235 HELEN JENNY LOHOO Skrining Fitokimia dan Aktivitas Antioksidan Ekstrak Metanol Buah Lindur (Bruguiera gymnorrhiza) Dari Desa Tiwoho Kecamatan Wori Kabupaten Minahasa Utara Provinsi Sulawesi Utara RDUU PERIKANAN/IK
236 HERMANTO WEM KLING MANENGKEY Kajian Potensi Dan Kesesuaian Perairan Untuk Pengelolaan Wisata Bahari di Likupang Timur Kabupaten Minahasa Utara RDUU PERIKANAN/IK
237 INDRI SHELOVITA MANEMBU Rekayasa bahan dasar dan formasi substrat terumbu buatan RDUU PERIKANAN/IK
238 JANNY D KUSEN STATUS DAN KONDISI BIOEKOLOGI EKOSISTEM MANGROVE DI TELUK MANADO DAN SEKTARNYA DALAM KERANGKA MENUNJANG PENGELOLAAN KEBERLANJUTAN KAWASAN KONSERVASI TAMAN NASIONAL BUNAKEN RDUU PERIKANAN/IK
239 JOSHIAN NICOLAS WILLIAM SCHADUW PEMANFAATAN JASA EKOSISTEM MANGROVE SEBAGAI KAWASASAN WISATA PADA PESISIR MARINE FIELD STATION  UNIVERSITAS SAM RATULANGI RDUU PERIKANAN/IK
240 KAWILARANG WAROUW ALEX MASENGI Kajian Penggunaan Bahan Kayu Pada Beberapa Galangan Kapal  Ikan di Desa Labuan Uki  Kecamatan Lolak Kabupaten Bolaang Mongondow RDUU PERIKANAN/IK
241 LOSUNG FITJE PERTUMBUHAN JAMUR PADA BEBERAPA MEDIA UJI DAN AKTIITAS ANTIMIKROBANYA RDUU PERIKANAN/IK
242 MARKUS TALINTUKAN LASUT MITIGASI SAMPAH LAUT DARI DARATAN: STATUS PENGELOLAAN PERSAMPAHAN BERBASIS RUMAH TANGGA DI KOTA MANADO RDUU PERIKANAN/IK
243 MEDY OMPI Replantasi, Peningkatan Penempelan dan Populasi Kerang Septiver bilocularis di Pesisir Tongkaina, Tiwoho, dan Blongko di Sulawesi Utara RDUU PERIKANAN/IK
244 NEGO ELVIS BATARAGOA DIVERSITAS IKAN DI SUNGAI TONDANO RDUU PERIKANAN/IK
245 NETTY SALINDEHO ASAP CAIR  HASIL PIROLISIS BATANG CENGKEH UNTUK PENGOLAHAN BEBERAPA JENIS IKAN KARANG HUBUNGANNYA DENGAN KANDUNGAN GIZI PRODUK OLAHAN RDUU PERIKANAN/IK
246 OCKSTAN JURIKE KALESARAN STUDI BIOMINERALISASI CANGKANG KERANG MUTIARA BLACK LIP PEARL OYSTER (Pinctada margaritifera) RDUU PERIKANAN/IK
247 ROBERT A BARA Bioaktivitas  ekstrak Gorginia Mopsella sp. Asal Perairan Sulawesi Utara RDUU PERIKANAN/IK
248 SILVESTER BENNY PRATASIK IDENTIFIKASI MOLEKULER DAN FAKTOR KONDISI CUMI BUNGA PERAIRAN PESISIR SEKITAR KECAMATAN LIKUPANG, MINAHASA UTARA RDUU PERIKANAN/IK
249 VEIBE WAROUW Kemampuan adaptasi serangga laut Family Gerridae terhadap paparan sinar matahari RDUU PERIKANAN/IK
250 VICTORIA ERA NICOLINE MANOPPO POLA PENGELOLAAN USAHA TRANSPORTASI LAUT DI KECAMATAN LEMBEH SELATAN KOTA BITUNG PROVINSI SULAWESI UTARA RDUU PERIKANAN/IK
251 INNEKE FENNY MELKE RUMENGAN PENGEMBANGAN PENGAWET ALAMI BERBAHAN BAKU SISIK IKAN UNTUK PENINGKATAN KUALITAS IKAN ASAP RPUU PERIKANAN/IK
252 ADNAN SJALTOUT WANTASEN Ekosistem Pesisir (Terumbu Karang dan Lamun) Sebagai Potensi Strategis Tujuan Ekowisata di Desa Bahoi, Kecamatan Likupang Barat. RTUU PERIKANAN/IK
253 ANNEKE VIVERA LOHOO Pengelolaan Potensi Dan Tingkat Pemanfaatan Ikan Layang Decapterus macarellus Di Teluk Manado RTUU PERIKANAN/IK
254 ARI BERTY RONDONUWU PEMETAAN HABITAT PERAIRAN DANGKAL DENGAN TEKNOLOGI UNMANNED AERIAL VEHICLE (UAV)  DI PERAIRAN DEPAN MARINE FIELD STATION LIKUPANG UNSRAT RTUU PERIKANAN/IK
255 CYSKA LUMENTA Penggunaan tepung nacre kerang sebagai sumber mineral pakan ikan nila RTUU PERIKANAN/IK
256 DAISY MONICA MAKAPEDUA Analisis Mutu Pasta Ikan Layang (Decapterus spp) Yang Disubtitusi Karaginan Selama Penyimpanan Dingin RTUU PERIKANAN/IK
257 DEISKE ADELIENE SUMILAT Senyawa antimikroba yang diproduksi oleh spons dari perairan Sulawesi Utara, sebagai agen anti SARS-CoV-2, dengan Pendekatan Molecular Docking RTUU PERIKANAN/IK
258 DJUHRIA WONGGO EKSTRAK AIR SUBKRITIS BUAH Sonneratia alba PADA TINGKATAN  SUHU DAN WAKTU SEBAGAI PANGAN FUNGSIONAL ANTIOKSIDAN RTUU PERIKANAN/IK
259 EDWIN LEONARDO APOLONIO NGANGI Pembibitan Rumput Laut Caulerpa lentillifera Sistem Tebar Padat RTUU PERIKANAN/IK
260 FENY MENTANG PENGEMBANGAN KECAP IKAN TONGKOL (Euthynnus affinis c.) KAYA OMEGA 3 PUFA SERTA TINGKAT KESUKAAN PANELIS TERHADAP PRODUK RTUU PERIKANAN/IK
261 GRACE SANGER ANALISIS KEUANGAN  USAHA   PRODUK NUGET YANG DIOLAH DARI IKAN DAN RUMPUT  SEBAGAI MAKANAN KESEHATAN RTUU PERIKANAN/IK
262 GREVO SOLEMAN GERUNG APLIKASI STRATEGI PRIORITAS UNTUK PENGELOLAAN RUMPUT LAUT DI SULAWESI UTARA RTUU PERIKANAN/IK
263 HARIYANI SAMBALI Penerapan Metode Kejut Suhu Pada Indukan dan Teknologi RAS (Recirculating Aquaculture System) Sederhana Untuk Produksi Benih Trepang Pasir (Holothuria scabra) Berkualitas. RTUU PERIKANAN/IK
264 HENKY MANOPPO Pemanfaatan ekstrak tanaman obat akar kucing Acalypha indica sebagai modulator imun pada benih ikan Nila (Oreochromis niloticus) RTUU PERIKANAN/IK
265 HENNEKE PANGKEY Teknologi Bioflok Bagi Perbanyakan Alona sp. RTUU PERIKANAN/IK
266 HENNY ADELEIDA DIEN Mutu Ikan Cakalang (Katsuwonus Pelamis) Segar Dalam Sistem Rantai Dingin, Menunjang Keamanan (Safety) Direct Call Ekspor Sulawesi Utara RTUU PERIKANAN/IK
267 HENS ONIBALA APLIKASI TEPUNG TULANG IKAN CAKALANG (Katsuwonus pelamis L) SEBAGAI SUMBER KALSIUM YANG DITAMBAHKAN PADA PASTA DAGING IKAN SEBAGAI  BAHAN BAKU UNTUK MENINGKATKAN DAYA SAING PRODUK RTUU PERIKANAN/IK
268 IVOR LEMBONDORONG LABARO Pengembangan Bentuk Atraktor Cumi sebagai Tempat Bertelur untuk Kelestarian Sumberdaya Cumi-cumi RTUU PERIKANAN/IK
269 IXCHEL FEIBIE MANDAGI Morfologi dan Molekuler analisis ikan air tawar famili Gobiidae di Sungai Sario Kecamatan Pineleng Kabupaten Minahasa RTUU PERIKANAN/IK
270 JARDIE ANDROKLES ANDAKI KONEKTIVITAS SISTEM SOSIAL-EKOLOGI DAERAH PERLINDUNGAN LAUT DAN PERIKANAN SKALA KECIL DI DESA BAHOI KECAMATAN LIKUPANG BARAT KABUPATEN MINAHASA UTARA RTUU PERIKANAN/IK
271 JEFFRIE FREDRIK MOKOLENSANG PAKAN IKAN BERBASIS LIMBAH HEWANI DALAM MENINGKATKAN PERTUMBUHAN DAN KELANGSUNGAN HIDUP PADA IKAN NILA SALIN Oreochromis niloticus PADA JARING  TANCAP DI TAMBAK RTUU PERIKANAN/IK
272 JETY KORNELA RANGAN ANALISIS KELIMPAHAN POPULASI TELESCOPIUM-TELESCOPIUM DI KAWASAN PERLINDUNGAN MANGROVE DESA BASAAN SATU MINAHASA TENGGARA RTUU PERIKANAN/IK
273 JOHNNY BUDIMAN      Kapasitas Produksi Perikanan Tuna Kapal Ikan Dibawah 5 GT Di Sulawesi Utara RTUU PERIKANAN/IK
274 JOICE RINEFI TAVRITA SL RIMPER PERBANDINGAN IDENTIFIKASI BERBASIS MORFOLOGI DAN MOLEKULER TERHADAP PLANKTON DARI PERAIRAN BUNAKEN RTUU PERIKANAN/IK
275 JOUDY RUDDY RIZAL SANGARI Klasifikasi Berbasis Machine Learning Terhadap Distribusi Marine Debris Dalam Penetapan Indeks Kebersihan Pantai RTUU PERIKANAN/IK
276 KAKASKASEN ANDREAS ROEROE OPTIMALISASI PENGGUNAAN BALOK BETON UNTUK PEMBUATAN TERUMBU BUATAN DALAM MENUNJANG INDUSTRI WISATA BAHARI DI KAWASAN EKONOMI KHUSUS PARIWISATA LIKUPANG RTUU PERIKANAN/IK
277 LENA JEANE DAMONGILALA POTENSI RUMPUT LAUT Euheuma spinosum ASAL PERAIRAN SULAWESI UTARA SEBAGAI SUMBER IOTA CARRAGENAN RTUU PERIKANAN/IK
278 NOLDY GUSTAF FRANS MAMANGKEY PERBANYAKAN KERANG MUTIARA PINCTADA MAXIMA DENGAN MENGGUNAKAN INDUK KARAKTER FENOTIPIK SAMA LEWAT METODE SELECTIVE BREEDING RTUU PERIKANAN/IK
279 NURMEILITA TAHER PENGARUH KONSENTRASI DAN KECEPATAN HOMOGENASI TERHADAP KARAKTERISTIK EDIBLE FILM NANOEMULSI DARI KARAGENAN RTUU PERIKANAN/IK
280 RIGNOLDA DJAMALUDDIN Pemetaan potensi jenis mangrove palma nipah (Nipa fruticans) sebagai sumber alternatif gula nira nipah di Provinsi Sulawesi Utara RTUU PERIKANAN/IK
281 ROIKE IWAN MONTOLALU Pemanfaatan Hidrokoloid Rumput Laut Sebagai Bahan Pengemas Makanan RTUU PERIKANAN/IK
282 SAMMY NIXON JORGON LONGDONG Budi Daya Ikan Nila Merah (Oreochromis niloticus) Pada Salinitas Tinggi Dengan Filtrasi Recirculating Aquaculture System RTUU PERIKANAN/IK
283 STENLY WULLUR KAJIAN FILOGENETIKA MOLEKULER ROTIFERA MONOGONONTA Brachionus plicatilis sp. complex DI PERAIRAN INDONESIA RTUU PERIKANAN/IK
284 STEPHANUS VIANNY MANDAGI Kajian tentang potensi batok kelapa sebagai pelampung ramah lingkungan untuk mengurangi polusi plastik di laut. RTUU PERIKANAN/IK
285 UNSTAIN NEGINSER WELLY JOHNLY REMBET Pengelolaan Ekosistem Terumbu Karang Berbasis Valuasi Di Pesisir Desa Basaan Satu Kabupaten Minahasa Tenggara RTUU PERIKANAN/IK
286 VERLY DOTULONG KOPI FUNGSIONAL ANTIBAKTERI  BUAH MANGROVE Sonneratia alba RTUU PERIKANAN/IK
287 VIVANDA OCTOVA JOULANDA MODASO Rancang Bangun Kapal Penangkap Ikan Berukuran 5 GT  Yang Dioperasikan di Teluk Manado RTUU PERIKANAN/IK
288 WILHELMINA PATTY TEKNOLOGI SMART SONAR UNTUK PENDETEKSIAN SUMBERDAYA IKAN BERBASIS RASPBERRY PI RTUU PERIKANAN/IK
289 WILMY ETWIL PELLE PENGELOLAAN SAMPAH LAUT DI KAWASAN PANTAI KOTA BITUNG RTUU PERIKANAN/IK
290 JANE GRACE POLUAN Pengaruh e-WOM dan Citra Merek Terhadap Minat Membeli Kembali Produk Kuliner Pada UMKM Di Kota Tomohon Provinsi Sulawesi Utara RDTPU EKOBIS
291 REGINA TRIFENA SAERANG Peranan Digital Marketing dan Layanan Online Food Delivery terhadap Peningkatan Penjualan Usaha Kuliner Tinutuan di Kota Manado RDTPU EKOBIS
292 SYERMI STELLA EMMA MINTALANGI Analisis Pajak Dan Retribusi Daerah Terhadap Penerimaan PAD Di Kota Bitung RDTPU EKOBIS
293 ARRAZI BN HASAN JAN Manajemen Rantai Pasok Ikan Tuna Kaleng di Kota Bitung  Provinsi Sulawesi Utara RDUU EKOBIS
294 CHRISTOFFEL KOJO PEMANFAATAN E-COMMERCE DALAM MEMASARKAN PRODUK UMKM  DI KOTA MANADO RDUU EKOBIS
295 FERDY RORING eksplorasi faktor faktor sukses berbisnis berbasis etnis pada UMKM di Sulawesi Utara RDUU EKOBIS
296 GENITA GRACIA LUMINTANG Komponen Psikososial dan Perilaku Pengaruhnya Terhadap Keselamatan dan Kesehatan Kerja Pekerja Tambang Yang Ada di Kabupaten Minahasa Utara Propinsi Sulawesi Utara. RDUU EKOBIS
297 GEORGE MANUEL V KAWUNG Analisis Kesiapan Teknologi (Technology Readiness) Usaha Kecil dan Menengah (UKM) Dalam Melakukan Transformasi Digital Bisnis di Sulawesi Utara (Studi pada UKM di Kota Manado) RDUU EKOBIS
298 IRVAN TRANG Manajemen Kreativitas Dan Inovasi Terhadap Peningkatan Kinerja  Wirausaha Di Era New Normal Pada Kabupaten Bolaang Mongondow Timur RDUU EKOBIS
299 JACKY S B SUMARAUW EVALUASI KINERJA MANAJEMEN RANTAI PASOKAN IKAN AIR TAWAR (MAS DAN MUJAIR) PADA ERA NEW NORMAL DI KABUPATEN MINAHASA UTARA RDUU EKOBIS
300 JESSY DIMARCUS L WARONGAN Pengaruh Sistem Pengendalian Internal Dan Kompetensi Sumber Daya Manusia Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pada Pemerintah Kota Manado RDUU EKOBIS
301 JESSY JOUSINA PONDAAG ANALISIS STRATEGI BERSAING PARIWISATA (Studi Pada Sektor Wisata Bahari diKabupaten Minahasa Utara) RDUU EKOBIS
302 LIDIA MARLINA MAWIKERE Pengaruh Peran Perangkat Desa dan Kompetensi Aparat Pengelolaan Dana  Desa Terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Keuangan Dana Desa di Kecamatan Kawangkoan Barat Kabupaten Minahasa RDUU EKOBIS
303 MERLYN MOURAH KARUNTU Pengaruh Supply Chain Management dan Kearifan Lokal terhadap Kinerja Perusahaan Pengolahan Ikan di Kota Bitung Pasca Pandemi Covid-19 RDUU EKOBIS
304 RITA NORCE TAROREH FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI EKSISTENSI USAHA BERBASIS KELUARGA (Studi Pada Sentra Industri Gerabah Desa Pulutan Kecamatan Remboken Minahasa) RDUU EKOBIS
305 SHERLY PINATIK PENGARUH PROFESIONALISME, ETIKA, KOMPETENSI, DAN INDEPENDENSI AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT RDUU EKOBIS
306 SRI MURNI ANALISIS FAKTOR MAKRO DAN MIKRO TERHADAP  RISIKO INVESTASI DAN HARGA SAHAM PERUSAHAAN INDEKS LQ45 RDUU EKOBIS
307 STEEVA YEATY LIDYA TUMANGKENG Pengaruh tingkat pendapatan dan konsumsi rumah tangga terhadap kesejahteraan keluarga petani bunga di Kota Tomohon RDUU EKOBIS
308 VICTORIA NEISYE UNTU  Implemetasi literasi keuangan terhadap pengelolaan keuangan masyarakat di Kota Tomohon RDUU EKOBIS
309 VICTORINA ZUSANA TIRAYOH Implementasi Green Accounting Dalam Penentuan Dana Corporate Social Responsibilities Untuk Peningkatan Kualitas Industri Pariwisata dan Lingkungan di Sulawesi Utara (Studi Destinasi Wisata di Kota Manado) RDUU EKOBIS
310 YANTJE UHING ANALISIS HARAPAN DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP BUDAYA KERJA DAN KINERJA TENAGA KESEHATAN PUSKESMAS DI KOTA MANADO RDUU EKOBIS
311 AGNES LUTHERANI CH P LAPIAN Strategi Pengembangan Potensi Ekowisata Bahari di Kecamatan Likupang Timur, Kabupaten Minahasa Utara RTUU EKOBIS
312 ALTJE LENNY TUMBEL PERAN KOMUNIKASI PEMASARAN, PERSONAL SELLING DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KACANG SANGRAI DIKECAMATAN KAWANGKOAN MINAHASA RTUU EKOBIS
313 ANDERSON GUNTUR KUMENAUNG Analisis Perbandingan Tingkat Kesejateraan Masyarakat Kabupaten Kepulauan di Era Pandemi Covid-19 (Studi Di Kabupaten Kepulauan Talaud, Sangihe dan Morotai) RTUU EKOBIS
314 BERNHARD TEWAL PERSEPSI STAKEHOLDERS TERHADAP DESTINASI WISATA PANTAI  DI KABUPATEN MINAHASA TENGGARA DAN PARTISIPASI DALAM PENGEMBANGAN BERKELANJUTANNYA RTUU EKOBIS
315 BODE LUMANAUW PERANAN AKSES INFORMASI, PENGALAMAN DAN ORIENTASI STRATEGI SERTA PENGEMBANGAN STRATEGI TERHADAP KINERJA INDUSTRI KECIL DI KABUPATEN MINAHASA RTUU EKOBIS
316 DAVID PAUL ELIA SAERANG ETOS KERJA MASYARAKAT MINAHASA DALAM PERSPEKTIF PENGUSAHA DAN MANAJEMEN PERUSAHAAN DI KOTA MANADO RTUU EKOBIS
317 DEBBY CHRISTINA ROTINSULU Analsisi Perbandingan Efektivitas Belanja Pemerintah Melalui Bantuan Langsung Tunai Terhadap Peningkatan Kesejateraan Masyarakat Perkotaan dan Pedesaan di Kabupaten/Kota Provinsi Sulawesi Utara (Studi Era Pandemi Covid-19) RTUU EKOBIS
318 GREIS MIKE SENDOW MODEL PENGEMBANGAN SDM DAN PEMBERDAYAAN TERHADAP PENGEMBANGAN EKONOMI LOKAL MENUJU DESA WISATA HIJAU BERBASIS KEARIFAN LOKAL KABUPATEN MINAHASA RTUU EKOBIS
319 HENDRIK GAMALIEL ANALISIS KEBERADAAN LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH (STUDI PADA PEMERINTAH DAERAH DI WILAYAH SULAWESI UTARA) RTUU EKOBIS
320 HERMAN KARAMOY Penerapan Optimalisasi Pemanfaatan Energi dan Inklusi Keuangan Lewat Penggunaan Smartphone dalam Peningkatan UMKM dan Pengendalian Kemiskinan di Era Pandemi di Provinsi Sulawesi Utara RTUU EKOBIS
321 IMELDA WELLIN JULIANA OGI Kajian Pengembangan Innovation Driven Enterprises (IDE)  Dalam Menciptakan Ekosistem Bisnis Startup Digital di Kota Manado RTUU EKOBIS
322 INDRIE DEBBIE PALANDENG Implementasi Green Supply Chain Management dan dampaknya terhadap kinerja pada Industri Pengolahan Ikan di Kota Bitung  Provinsi Sulawesi Utara. RTUU EKOBIS
323 IVONNE STANLEY SAERANG TINGKAT LITERASI KEUANGAN MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS  DISULAWESI UTARA RTUU EKOBIS
324 JACLINE INDRIANY SUMUAL PRODUCTION ANALYSIS KERAJINAN TANGAN SERAT ABAKA PADA IKM DI KABUPATEN KEPULAUAN TALAUD RTUU EKOBIS
325 JENNY MORASA Analisis  Kinerja Keuangan Pada Kota Bitung RTUU EKOBIS
326 JOUBERT BARENS MARAMIS Model determinant manajemem resiko bisnis UMKM di saat pandemi covid-19 di Sulawesi Utara RTUU EKOBIS
327 JOY ELLY TULUNG Digitalisasi dan Risiko Digital pada Perbankan RTUU EKOBIS
328 KUMAAT ROBBY JOAN Analisis Pengaruh Sektor Pariwisata Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja dan Kemiskinan (Perbandingan Sulawesi Utara dan Bali) RTUU EKOBIS
329 LAWREN JULIO RUMOKOY OPTIMALISASI DIGITAL MARKETING DAN E- COMMERCE SEBAGAI STRATEGI BISNIS BAGI PELAKU UMKM YANG TERDAMPAK COVID-19 DI KOTA MANADO RTUU EKOBIS
330 NOVI SWANDARI BUDIARSO Sentimen Investor dan Abnormal Return: Studi Kasus pada Perusahaan Terbuka di Indonesia RTUU EKOBIS
331 PAULUS KINDANGEN KREDIT BANK, SUMBERDAYA MANUSIA, DAN PERTUMBUHAN EKONOMI DI SULAWESI UTARA RTUU EKOBIS
332 SILVYA LEFINA MANDEY Model Pengembangan Strategi Positioning, Trust, Brand Image Terhadap Purchase Intention Pada UMKM Produk Virgin Coconut Oil di Kabupaten Minahasa Utara RTUU EKOBIS
333 STANSS LEVYNA H V JOYCE LAPIAN Analisis Kepuasan Wisatawan Terhadap Ekowisata Pantai dan Desa di Kecamatan Likupang Timur, Kabupaten Minahasa Utara RTUU EKOBIS
334 TRI OLDY ROTINSULU PERILAKU  TABUNGAN MASYARAKAT PADA BANK-BANK UMUM DI  WILAYAH PERKOTAAN  SULAWESI UTARA PADA MASA PANDEMI COVID 19:  PENDEKATAN  PARTIAL  ADJUSTMENT MODEL RTUU EKOBIS
335 DONNA OKTHALIA SETIABUDHI PENERAPAN ASPEK HUKUM KESESUAIAN TATA RUANG DALAM PELAYANAN PERTANAHAN RDUU HUKUM
336 JEANY ANITA KERMITE REGULASI HUKUM PERLINDUNGAN KETERSEDIAAN  LAHAN PERTANIAN PANGAN BERKELANJUTAN DI PROVINSI SULAWESI UTARA RDUU HUKUM
337 PRESLY PRAYOGO TINJAUAN YURIDIS PENYELESAIAN SENGKETA BAGI TENAGA KERJA YANG MENGALAMI PHK DIMASA PANDEMI COVID 19 DI SULAWESI UTARA RDUU HUKUM
338 TOAR NEMAN PALILINGAN ASPEK KEADILAN DALAM PERIZINAN TAMBANG RAKYAT RANGKA DALAM MEWUJUDKAN KESEJAHTERAAN RAKYAT DI PROVINSI SULAWESI UTARA RDUU HUKUM
339 WULANMAS ANNA P G FREDERIK Strategi dan Tantangan Penyelenggaraan Pembelajaran Tatap Muka Di Universitas Sam Ratulangi (Perspektif Keputusan Bersama Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi, Menteri Agama, Menteri Kesehatan, Dan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Tentang Panduan Penyelenggaraan Pembelajaran Di Masa Pandemi Corona Virus Disease 2019 (Covid 19) RDUU HUKUM
340 ABDURRAHMAN KONORAS Perlindungan Hukum Hak Cipta Tradisi Rodat Masyarakat Jaton di Minahasa Sulawesi Utara (Pelaksanaan Pasal 38 (1) dan (2) UU No.28 Tahun 2014 tentang Hak Cipta) RTUU HUKUM
341 ADI TIRTO KOESOEMO URGENSI PENINGKATAN WEWENANG MAJELIS PENGAWAS DAERAH NOTARIS (MPDN) DALAM MENJATUHKAN SANKSI KEPADA NOTARIS YANG MELAKUKAN PELANGGARAN PERILAKU DAN PELAKSANAAN JABATAN NOTARIS DI SULAWESI UTARA RTUU HUKUM
342 ANNA S WAHONGAN Implementasi Peraturan Daerah Kota Manado Nomor 1 Tahun 2021 Tentang Pengelolaan Sampah melalui Jadwal Pengangkutan dan Pemilahan sampah Rumah Tangga di Kota Manado. RTUU HUKUM
343 CAECILIA JOHANNA JULIETTA WAHA STUDI HUKUM PENANGGULANGAN HIV-AIDS KHUSUSNYA PADA HARM REDUCTION (PENGURANGAN DAMPAK BURUK) DAN PENGARUHNYA PADA KEBIJAKAN KESEHATAN DI INDONESIA RTUU HUKUM
344 CARLO ALDRIN GERUNGAN KESADARAN BELA NEGARA SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS DI KOTA MANADO RTUU HUKUM
345 COBI ELISABETH M MAMAHIT PROBLEMATIKA HUKUM KEDUDUKAN DAN KEWENANGAN PEMERINTAH DAERAH TERHADAP IJIN PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP RTUU HUKUM
346 CORNELIS DJELFIE MASSIE HOT PURSUIT (PASAL 111 UNCLOS) SEBAGAI INSTRUMEN HUKUM PENCEGAHAN TERHADAP KEJAHATAN ILLEGAL FISHING DI WILAYAH KERJA PENGAWASAN PSDKP BITUNG RTUU HUKUM
347 DANI ROBERT PINASANG KAJIAN AKADEMIK PENGELOLAAN SAMPAH PLASTIK  DI PROVINSI SULAWESI UTARA RTUU HUKUM
348 DEBBY TELLY ANTOW Kebijakan Hukum Pidana dalam Perlindungan Hukum Terhadap Korban   Pelecehan Seksual Secara Verbal di Provinsi Sulawesi Utara RTUU HUKUM
349 DICKY JANEMAN PASEKI PENGENDALIAN TATA RUANG GUNA MENCEGAH ALIH FUNGSI LAHAN PERTANIAN DI KABUPATEN MINAHASA KHUSUSNYA DI KOTA TONDANO MENURUT UU NO. 26 TAHUN 2007 TENTANG PENATAAN RUANG RTUU HUKUM
350 EMMA VALENTINA TERESHA SENEWE PERKEMBANGAN HUKUM HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL  DI ERA KEMAJUAN TEKNOLOGI INDUSTRI DIGITAL RTUU HUKUM
351 ENGELIEN ROOS PALANDENG SENGKETA TANAH SERTA UPAYA PENCEGAHANNYA MELALUI  PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 24 TAHUN 1997 DI KABUPATEN MINAHASA RTUU HUKUM
352 FEIBY SESCA WEWENGKANG EFEKTIFITAS PENCEGAHAN PEMUTUSAN HUBUNGAN KERJA TENAGA KERJA WANITA MALAM HARI DI PASAR SWALAYAN RTUU HUKUM
353 FLORA PRICILLA KALALO PENEGAKAN HUKUM LINGKUNGAN YANG SEHAT BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 32 TAHUN 2009 UNTUK MENJAMIN HAK ASASI MANUSIA MENURUT  UNDANG-UNDANG NOMOR 39 TAHUN 1999 DI KOTA MANADO RTUU HUKUM
354 FRIEND HENRY ANIS KAJIAN YURIDIS KEWENANGAN PEMERINTAH DAERAH DALAM PENGELOLAAN PERTAMBANGAN BERKELANJUTAN DAN BERWAWASAN LINGKUNGAN DI SULAWESI UTARA RTUU HUKUM
355 HARLY STANLY MUAJA PERLINDUNGAN HUKUM BAGI LESSOR TERHADAP KERUGIAN YANG DIALAMI AKIBAT WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN PEMBIAYAAN LEASING RTUU HUKUM
356 HENDRIK PONDAAG PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEMEGANG KARTU KREDIT SEBAGAI ALAT PEMBAYARAN RTUU HUKUM
357 JEMMY SONDAKH Kebijakan dan Pembinaan Pemerintah Daerah terhadap praktik  baku piara atau hidup Bersama diluar perkawinan Terkait   Penegakan hukum Adat Minahasa RTUU HUKUM
358 LENDY SIAR PENGAWASAN DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH TERHADAP PEMERINTAHAN DAERAH KABUPATEN MINAHASA SELATAN RTUU HUKUM
359 MAX KAREL SONDAKH KEWENANGAN DAERAH  KABUPATEN MINAHASA  DALAM  PENYELENGARAAN  LALU LINTAS DAN   ANGKUTAN JALAN RAYA RTUU HUKUM
360 MAX SEPANG Tindakan Yuridis Terhadap Eksekusi Sertifikat  Hak Tanggungan RTUU HUKUM
361 MERRY ELISABETH KALALO PERLINDUNGAN  HUKUM TERHADAP DEBITUR ATAS  PENARIKAN  PAKSA KENDARAAN BERMOTOR SEBAGAI OBYEK JAMINAN FIDUSIA AKIBAT ADANYA WANPRESTASI DI SULAWESI UTARA RTUU HUKUM
362 MUHAMMAD HERO SOEPENO INDEPENDENSI TIM APRAISAL DALAM PENETAPAN NILAI GANTI RUGI  DALAM PENGADAAN TANAH UNTUK PEMBANGUNAN DI PROPINSI SULAWESI UTARA RTUU HUKUM
363 RONNY ADRIE MARAMIS ALTERNATIF PENYELESAIAN SENGKETA KONTRAK PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH DALAM MENUNJANG PELAKSANAAN PEMBANGUNAN NASIONAL RTUU HUKUM
364 RUDOLF SAM MAMENGKO EKSISTENSI  YURIDIS BADAN USAHA MILIK DAERAH  BUMD     DDALAM KEGIATAN USAHA  DAN INVESTASI DI KABUPATEN MINAHASA RTUU HUKUM
365 THEODORUS H. W. LUMUNON Tanggung Gugat Tenaga Medis/  Perawat Sehubungan  Dengan  Tanggung Jawab Profesi RTUU HUKUM
366 VONNY ANNEKE WONGKAR ASPEK HUKUM KEDUDUKAN BADAN PERMUSYAWARATAN DESA DALAM PERENCANAAN DAN PENGAWASAN DANA DESA RTUU HUKUM
367 SANDRA INGRIED ASALOEI PENGARUH BEBAN KERJA,STRESS, DAN  LINGKUNGAN  KERJA TERHADAP  TINGKAT  PELAYANAN  DI RUMAH  SAKIT  ADVEN KOTA MANADO RDTPU ISIP
368 TRINTJE LAMBEY PENGARUH TRANSPARANSI DAN AKUNTABILITAS KINERJA APARAT PEMERINTAH DESA TERHADAP TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA DI KECAMATAN TALAWAAN KABUPATEN MINAHASA UTARA RDTPU ISIP
369 Dra. DESIE MARIE DIANA WAROUW PERAN MAHASISWA PENJUAL MAKANAN ONLINE MELALUI MEDIA SOSIAL DALAM MENUNJANG PROGRAM KREATIVITAS KEWIRAUSAHAAN  DI UNIVERSITAS SAM RATULANGI RDUU ISIP
370 Drs. NOLLY SEMUEL LONDA KOMUNIKASI PEMERINTAH DALAM UPAYA PENCEGAHAN COVID-19 DI KECAMATAN MALALAYANG KOTA MANADO RDUU ISIP
371 EDMON R KALESARAN KOMUNIKASI PEMBELAJARAN DARING DI MASA PANDEMI COVID-19 OLEH GURU DAN SISWA SEKOLAH DASAR DI KABUPATEN MINAHASA RDUU ISIP
372 FEMMY C M TASIK EVALUASI PELAKSANAAN PROGRA PADAT KARYA TUNAI DESA (PKTD) DI KECAMATAN PASI TIMUR, KECAMATAN LOLAK DAN LOLAYAN KABUPATEN BOLAANG MONGONDOW RDUU ISIP
373 FLORENCE DAICY JETTY LENGKONG Dampak Kebijakan Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Bagi Pelaku Usaha Kuliner di Kawasan Pesisir Pantai  Kota Manado RDUU ISIP
374 GRACE JANE WALELENG MODEL SOSIALISASI MITIGASI BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH PADA MASYARAKAT RAWAN BANJIR BANDANG  DI KABUPATEN MINAHASA TENGGARA RDUU ISIP
375 JEFFRY WILLIAM LONDA Komunikasi Pemerintah Vaksinasi Covid 19 di  Kota Manado RDUU ISIP
376 JOANNE V. MANGINDAAN Analisis Kinerja Saham Sektor Kesehatan pada Masa Pandemi COVID-19 RDUU ISIP
377 JOHNNY HANNY POSUMAH COLABORATIVE GOVERNANCE DALAM PENANGGULANGAN STUNTING  DI KABUPATEN BOLAANG MONGONDOW RDUU ISIP
378 JOHNNY S KALANGI Strategi Komunikasi Publik Berbasis Kearifan Lokal Penanganan Covid-19 Pemerintah Kabupaten Minahasa RDUU ISIP
379 JOHNY R E TAMPI Persepsi Orang Muda Terhadap Keberlanjutan Kewirausahaan (Studi Pada Mahasiswa dan Pelajar Orang Sonder di Sulawesi Utara) RDUU ISIP
380 JOORIE MARHAEN RURU Pengelolaan Pariwisata Berbasis Objek Wisata Religius di Provinsi Sulawesi Utara RDUU ISIP
381 JOULA JETY ROGAHANG PENGARUH INTERNAL MARKETING, KEPUASAN KERJA, DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN RDUU ISIP
382 MARLIEN T LAPIAN PENGARUH  BUDAYA PATRIARKI, MOTIVASI DAN  PENCITRAAN TERHADAP PARTISIPASI POLITIK PEREMPUAN DI DPRD PROPINSI SULAWESI UTARA RDUU ISIP
383 NOVIE R A PALAR Pengelolaan Sanitasi Toilet Umum Dalam Menunjang Pelaksanaan Pelayanan Publik di Pemerintah Kota Manado RDUU ISIP
384 NOVVA NOVITA PLANGITEN Dampak Penerapan Social Distancing dan Physical Distancing Dalam Pengelolaan Objek Wisata di Kota Tomohon RDUU ISIP
385 OLIVIA F CHRISTINE WALANGITAN PANDEMI COVID 19 DAN ERA NEW NORMAL TERHADAP AKTIVITAS BISNIS UMKM DI KOTA MANADO RDUU ISIP
386 RIANE JOHNLY PIO Work From Home Pengaruhnya Terhadap Work Life Balance, Burnout, Kepuasan Kerja Dan Komitmen Organisasional RDUU ISIP
387 SARAH SAMBIRAN Efektivitas Program Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat di Kecamatan Talawaan Kabupaten Minahasa Utara RDUU ISIP
388 SOFIA ELESTINA PANGEMANAN Ketersediaan Fasilitas Publik di Ruang Terbuka Dalam Menunjang Program Pariwisata Pemerintah Kota Manado RDUU ISIP
389 AGUSTINUS BONIFACIUS PATI Tata Kelola Rumah Pintar Untuk Membangun Kompetensi Dasar Kepemiluan Masyarakat (Studi di Kota Kotamobagu Provinsi Sulawesi Utara) RTUU ISIP
390 ALFON KIMBAL TINJAUAN GEOPOLITIK DAN GEOSTRATEGIS (STUDI KASUS KEJAHATAN LINTAS NEGARA DI PERBATASAN INDONESIA DAN FILIPINA) RTUU ISIP
391 ANTONIUS BOHAM KAJIAN KREDIBILITAS GURU SEBAGAI KOMUNIKATOR BELAJAR MENGAJAR DI SMP KOTA BITUNG RTUU ISIP
392 DEYSI LIVY TAMPONGANGOY PROFIL ALUMNI JURUSAN ADMINISTRASI NEGARA MELALUI TRACER STUDY DAN HUBUNGANNYA DENGAN DUNIA KERJA RTUU ISIP
393 DONALD K. MONINTJA Tata Kelola Jaringan Pemerintahan Provinsi Sulawesi Utara  Dalam Pembangunan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Pariwisata Likupang RTUU ISIP
394 ELFIE MINGKID PEMANFAATAN MEDIA BARU DALAM MENDUKUNG PROMOSI POTENSI WISATA OLEH DINAS PARIWISATA PROPINSI SULAWESI UTARA RTUU ISIP
395 EVELIN J R KAWUNG INFODEMI DI MASA COVID 19   PADA MASYARAKAT DESA  SEA  KEC. PINELENG KAB. MINAHASA RTUU ISIP
396 FANLEY NOLDI PANGEMANAN Pemberdayaan Masyarakat Dalam Menunjang Pengelolaan Objek Wisata Gunung Payung di Kabupaten Minahasa Selatan RTUU ISIP
397 FEMMY M G TULUSAN Implementasi Kebijakan Penggunaan Aplikasi PeduliLindungi di Pusat Perbelanjaan Kota Manado RTUU ISIP
398 HERMAN NAYOAN DAMPAK  ASPEK SOSIAL BUDAYA,EKONOMI DAN LINGKUNGAN TERHADAP PENATAAN HAK ULAYAT LAUT  DI WILAYAH PESISIR DAN PULAU-PULAU KECIL DI KABUPATEN MINAHASA UTARA RTUU ISIP
399 JOANNE PINGKAN M TANGKUDUNG KOMUNIKASI SOSIAL DIGITAL DI MASA COVID 19   PADA MASYARAKAT DESA LEMBEAN KEC. KAUDITAN RTUU ISIP
400 JOHNY PETER LENGKONG Konflik Sosial Penguasaan Tanah Kawasan Ekonomi Khusus Di Kota Bitung ( Upaya Merumuskan Model Kebijakan Efektif Penanggulangan Konflik Sosial) RTUU ISIP
401 JOYCE JACINTA RARES MANAJEMEN PENGELOLAAN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDES) DI KECAMATAN PASI TIMUR (KAB. BOLAANG MONGONDOW) KECAMATAN MOTONGKAD (KAB. BOLAANG MONGONDOW TIMUR DAN KECAMATAN TABUKAN UTARA (KAB. KEPULAUAN SANGIHE) RTUU ISIP
402 LEVIANE J H LOTULUNG PROFESIONALISME JURNALIS PEREMPUAN SULAWESI UTARA DI MASA PANDEMI RTUU ISIP
403 LUCKY FRANKY TAMENGKEL PENGARUH PENILAIAN KINERJA TERHADAP KEINGINAN KELUAR KARYAWAN: PERAN KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN PELATIHAN KERJA SEBAGAI MEDIATOR RTUU ISIP
404 MARIA HENY PRATIKNJO Rai Paar Katilau:  Model Transformasi Nilai Jangan Mau  Ketinggalan   Dalam  Penguatan Kehidupan Social Ekonomi  Perempuan Tukang Tibo di Pasar Kawangkoan  Kabupaten Minahasa RTUU ISIP
405 MICHAEL MAMENTU KEBIJAKAN LUAR NEGERI INDONESIA DALAM  MENDORONG PERCEPATAN TERLAKSANANYA ASEAN OUTLOOK ON INDO PACIFIC RTUU ISIP
406 NOVIE REFLIE PIOH PENGARUH IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PEMERINTAH DESA TERHADAP MAKANISME  PEMBANGUNAN DESA DI KABUPATEN MINAHASA SELATAN RTUU ISIP
407 RULLY MAMBO Menggali dan Mengembangkan Partisipasi Masyarakat Dalam Pelestarian Taman Nasional Bunaken RTUU ISIP
408 SHIRLEY Y V I GONI Pemberdayaan Penyandang Disabilitas di Masa Pandemi Covid 19  Studi di Balai Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas Sensorik Netra “Tumou Tou” Manado RTUU ISIP
409 STEFI HELISTINA HARILAMA Pola Komunikasi Masyarakat Pesisir Dalam Membangun Hubungan Sosial Antarumat Beragama Di Desa Sapa Kabupaten Minahasa Selatan RTUU ISIP
410 TITIEK MULIANTI PERAN GENDER TERHADAP EFEKTIFITAS KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DALAM PEMBERDAYAAN RTUU ISIP
411 TUERAH AUGUST MUSA RONNY GOSAL Faktor Pendukung dan Penghambat Partisipasi Politik Masyarakat Pada Pesta Demokrasi di Kabupaten Minahasa Tenggara RTUU ISIP
412 VERY Y LONDA Partisipasi Publik Dalam Pelaksanaan Program Selamatkan Danau Tondano di Kabupaten Minahasa Provinsi Sulawesi Utara RTUU ISIP
413 WEHELMINA RUMAWAS PRAKTEK MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP PERILAKU KERJA INOVATIF RTUU ISIP
414 WELLY WAWORUNDENG Partisipasi Masyarakat Dalam Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Swadaya, Swakarya dan Swasembada di Kabupaten Minahasa RTUU ISIP
415 WILLIAM AGUSTINUS AREROS PENGARUH PENGAWASAN,MANAGEMEN ORGANISASI DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP PENGEMBANGAN AZAS PENGELOLAAN KEUANGAN DESA BAGI APARAT PEMERINTAH DESA DI KABUPATEN MINAHASA UTARA RTUU ISIP
416 ANATJE TINNEKE PALIT Analisis Kontrastif Struktur Kalimat Bahasa Indonesia dan Bahasa Daerah Tontemboan RDUU ILMU BUDAYA
417 ANDRIYANI MARENTEK PEMBELAJARAN BAHASA SECARA  ‘ONLINE’ DI ERA POST-PANDEMI COVID-19: EFEKTIVITAS, TANTANGAN, DAN KESEMPATAN DI KALANGAN DOSEN PENGAJAR BAHASA RDUU ILMU BUDAYA
418 FEMMY LUMEMPOUW KOMUNIKASI VERBAL MOGAMA SEBAGAI KEARIFAN LOKAL PADA      UPACARA ADAT PASCAPERKAWINAN ETNIK BOLAANG MONGONDOW:                                                  KAJIAN ETNOPRAGMATIK RDUU ILMU BUDAYA
419 ROSALINA ROLANY RAMBING PENGUATAN TRADISI LISAN: SASTRA DAN SENI PERTUNJUKAN SEBAGAI UPAYA PELESTARIAN BAHASA DAERAH DAN NILAI BUDAYA TRADISIONAL DI MINAHASA RDUU ILMU BUDAYA
420 CHRISTO RILCO PUA Kontras Sintaksis Bahasa Daerah Tombulu dan Bahasa Indonesia; Terapan  Pembelajaran Bahasa RTUU ILMU BUDAYA
421 DJEINNIE IMBANG Kamus Android Bahasa Daerah Tombulu sebagai Produk Seni Identitas Etnik RTUU ILMU BUDAYA
422 FERRY RAYMOND MAWIKERE Menjadi Orang Manado:  Kajian Historis Persoalan Etnisitas dan Kewarganegaraan di Sulawesi Utara RTUU ILMU BUDAYA
423 GOLDA JULIET TULUNG Modifikasi Model Pembelajaran Bahasa Berbasis Peribahasa untuk Pengembangan Karakter yang Berbudaya pada Pembelajaran Daring RTUU ILMU BUDAYA
424 ISNAWATI LYDIA WANTASEN LITERASI MELALUI KONTEN DIGITAL SEBAGAI UPAYA KONSERVASI BAHASA DAERAH PONOSAKAN  DI MINAHASA TENGGARA DAN BAHASA MONGONDOW DI BOLMONG SULAWESI UTARA RTUU ILMU BUDAYA
425 IVAN ROBERT BERNADUS KAUNANG KAJIAN SEJARAH BUDAYA TARI KAWASARAN DALAM MEMPERKUAT KARAKTER DAN IDENTITAS KEMINAHASAAN RTUU ILMU BUDAYA
426 JERRY SONNY ULAEN MAKNA RITUAL TULUDE DALAM MEMELIHARA KETAHANAN NILAI BUDAYA LOKAL PADA ETNIS DIASPORA SANGIHE DI SULAWESI UTARA RTUU ILMU BUDAYA
427 JULTJE ANEKE JUNEKE RATTU Model Rumages ‘Pengucapan Syukur RTUU ILMU BUDAYA
428 MARIAM LIDIA MYTTY PANDEAN Proses Morfologis Bahasa Tonsea: Suatu Upaya Revitalisasi dan Pendokumentasian Bahasa Tonsea di Minahasa Utara RTUU ILMU BUDAYA
429 MARTHEN DARIUS ROMBON Toponimi Kota Manado dan Kabupaten Minahasa Utara: Kajian Sejarah dalam Menunjang Pelestarian Budaya Lokal RTUU ILMU BUDAYA
430 MAYA PINKAN WAROUW Identitas Pengajar Bahasa Inggris Perempuan di Era “Adaptasi Kebiasaan Baru” RTUU ILMU BUDAYA
431 RINA PALISUAN PAMANTUNG Nama Makanan Tinu’tuan dan Woku sebagai Immune Booster pada Pandemi Covid 19 RTUU ILMU BUDAYA
432 SISKA RAMBITAN Pemakaian Bahasa Tontemboan Siswa SMA dan SMK di Kabupaten Minahasa (Suatu Kajian untuk Pemertahanan Bahasa) RTUU ILMU BUDAYA
433 STEPHANI JOHANA SIGARLAKI PEMBENTUKAN KARAKTER BANGSA MELALUI KONSTRUKSI GENDER DALAM DIGITALISASI LAGU-LAGU MANADO DAN MINAHASA RTUU ILMU BUDAYA
434 TROUTJE ALBERTINA ROTTY POLA PIKIR MASYARAKAT ETNIS TONSEA DALAM KEGIATAN BATIFAR KAJIAN ETNOLINGUISTIK RTUU ILMU BUDAYA
435 VICTORIEN CAROLINA G. KATUUK Bentuk Dan Makna Lirik Lagu Tarian Mahzani, Maengket Dan Lili Royor RTUU ILMU BUDAYA
436 VIVI NANSY TUMUJU Toponimi Destinasi Wisata Di Sulawesi Utara (Kajian Antropolinguistik) RTUU ILMU BUDAYA
437 ADELFIA PAPU HUBUNGAN FILOGENETIK ANTARA FAMILIA FACELINIDAE (GASTROPODA-NUDIBRANCHIA) DI DAERAH PANTAI PULAU PANIKI, DESA PALAES, SULAWESI UTARA DAN FACELINIDAE DI DAERAH LAINNYA RDTPU MIPA
438 ELLY JULIANA SUOTH Analisis Fitokimia Dan Uji Antioksidan Ekstrak Kasar Dan Fraksi Serta Sediaan Krim Daun Leilem RDTPU MIPA
439 IRMA ANTASIONASTI ANALISIS SIDIK JARI KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS DAN UJI AKTIVITAS ANTIOKSIDAN BUAH CABAI RDTPU MIPA
440 JAINER PASCA SIAMPA DETERMINASI NILAI SPF GEL EKSTRAK ETANOL KAYU MANIS (CINNAMOMUM BURMANNII) SECARA IN VITRO DAN UJI IRITASI SECARA IN VIVO RDTPU MIPA
441 KARLAH LIFIE RIANI MANSAUDA EVALUASI STABILITAS KRIM EKSTRAK KULIT ALPUKAT  (Persea americana Mill.) DENGAN VARIASI ASAM STEARAT DAN TRIETANOLAMIN RDTPU MIPA
442 OLVIE SYENNI DATU EFEK PEMBERIAN BUAH SALAK PADA TIKUS PUTIH MODEL SINDROM METABOLIK DAN DIABETES MELITUS RDTPU MIPA
443 SURYA SUMANTRI ABDULLAH Biosintesis dan Karakterisasi Nanopartikel Ekstrak Biji Pala (Myristica fragransa) Terenkapsulasi Kitosan-Sodium Tripolifosfat sebagai Kandidat Antioksidan RDTPU MIPA
444 ADEY TANAUMA Studi Karakteristik Resistivitas Geolistrik Pada Struktur Bawah Permukaan yang Didominasi Batuan dan Tufa Terkompaksi RDUU MIPA
445 AGUSTINA MONALISA TANGAPO Eksplorasi Kapang dan Bakteri Endofit Tumbuhan Rhizophora apiculata Untuk Aktivitas Antibiotik dan Pemacu Pertumbuhan Tanaman RDUU MIPA
446 AUDY DENNY WUNTU Aktivitas Alkalin Fosfatase pada Interaksi Antara Sel MC3T3-E1 dan Komposit Hidroksiapatit/Zeolit-A/Ag RDUU MIPA (Mengundurkan Diri)
447 BENNY PINONTOAN Pembenaman Buku Famili Tak Hingga Graf Terkoneksi 3  Perpotongan Kritis-n RDUU MIPA
448 DEIDY YULIUS KATILI EKSPLORASI DAN PREVALENSI JAMUR PADA  IKAN MUJAIR (Oreochromis mossambicus)  DI PASAR TRADISIONAL PINASUNGKULAN  DAN BERSEHATI KOTA MANADO RDUU MIPA
449 DJONI HATIDJA Analisis Temporal  Hasil Tangkapan Ikan Layang (Decapterus spp) di Laut Sulawesi Berdasarkan Parameter Oseanografi RDUU MIPA
450 DOLFIE PAULUS PANDARA PEMBUATAN CARBON DOTS DARI LIMBAH SISIK IKAN MENGGUNAKAN REAKTOR HIDROTERMAL SEDERHANA UNTUK DIAPLIKASIKAN DALAM PROSES DESALINASI AIR LAUT RDUU MIPA
451 FETI FATIMAH OPTIMASI EKSTRAKSI, KARAKTERISASI DAN UJI TOKSISITAS MINYAK ULAT SAGU SEBAGAI MINYAK GORENG ALTERNATIF RDUU MIPA
452 HANDY INDRA REGAIN MOSEY PENERAPAN TEKNOLOGI INTERNET OF THINGS (IoT) SEBAGAI MITIGASI BERKELANJUTAN TERHADAP BENCANA BANJIR RDUU MIPA
453 HOSEA JAYA EDY FORMULASI GEL ANTIBAKTERI EKSTRAK ETANOL DAUN MANGROVE Rhizophora apiculata ASAL DESA PALAES, MINAHASA UTARA RDUU MIPA
454 JULLIA TITALEY Analisis Spatial-Temporal Clustering pada Data Distribusi Klorofil-a Menggunakan K-Means Clustering dan Algoritma DBSCAN RDUU MIPA
455 MARIA DAURINA BOBANTO PERLAKUAN MEKANIK DAN TERMAL UNTUK MENINGKATKAN REAKTIVITAS ABU VULKANIK DARI GUNUNG LOKON SEBAGAI MATERIAL PENGIKAT DALAM SEMEN RDUU MIPA
456 MEISKE SIENTJE SANGI PEMBUATAN SABUN MANDI PADAT MENGGUNAKAN VCO DENGAN EKSTRAK TEPUNG PELEPAH AREN SEBAGAI AGEN ANTIOKSIDAN DAN ANTIBAKTERI RDUU MIPA
457 PAULINA VERONIKA Y YAMLEAN Potensi Masker Gel Peel-off Daun Jagung (Zea mays L.)  Sebagai Antioksidan Alami RDUU MIPA
458 RATNA SIAHAAN ANALISIS DIVERSITAS DAN DISTRIBUSI Elatostema J.R.Forst. & G.Forst DI RIPARIAN SUNGAI MOPILU –  DAERAH ALIRAN SUNGAI RANOYAPO,MINAHASA SELATAN – SULAWESI UTARA RDUU MIPA
459 REGINA ROSITA BUTARBUTAR ANALISIS KEANEKARAGAMAN FLORA ENDEMIK SULAWESI UTARA SEBAGAI POTENSI EKOWISATA BERKELANJUTAN RDUU MIPA
460 RONI KONERI Evaluasi Distribusi dan Keanekaragaman Kupu-Kupu Pada Kawasan Taman Nasional Bogani Nani Wartabone Desa Toraut, Dumoga Barat, Sulawesi Utara RDUU MIPA
461 VANDA SELVANA KAMU AKTIVITAS SITOTOKSIK, ANTIOKSIDAN DAN ANTIKANKER SESEWANUA (Cleodendron squamatum Vahl.) RDUU MIPA
462 TRINA EKAWATI TALLEI EZY ORGANIC SOAP DARI LIMBAH NANAS, PEPAYA, DAN JERUK RPUU MIPA
463 CHRIESTIE E. J. C. MONTOLALU SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN JARAK OPTIMUM ANTAR OBJEK VITAL DI KAWASAN EKONOMI KHUSUS (KEK) LIKUPANG MENGGUNAKAN ALGORITMA FLOYD WARSHALL RTUU MIPA
464 DEWA GEDE KATJA SIFAT TOKSISITAS MCF7 EKSTRAK METANOL KULIT BIJI BUAH MATOA (Pommetia pinnata J.R & G. Frost) PADA BERBAGAI FRAKSI RTUU MIPA
465 DINGSE PANDIANGAN Uji Teratogenik Air Seduhan Daun Pasote (Biovtea) terhadap Pertumbuhan dan Perkembangan Fetus Tikus Winstar RTUU MIPA
466 EDI SURYANTO Pemanfaatan lignoselulosa cangkang pala (Myristica fragrans Houtt) untuk pembuatan antioksidan serat pangan dan potensinya sebagai adsorpsi kolesterol dan trigliserida RTUU MIPA
467 FARHA NORMA JOSEFIN DAPAS Efisiensi Penghilangan Nutrien Beberapa Jenis Tanaman Makrofita Akuatik menggunakan Media Lahan Basah Terapung RTUU MIPA
468 FEBBY ESTER FANY KANDOU Potensi Pengembangan Senyawa-senyawa Volatil dari Jamur Endosimbion yang Diisolasi dari Biota Laut Gorgonia Annella sp sebagai Antimikroba RTUU MIPA
469 FEKY RECKY MANTIRI KAJIAN METAGENOMIK KOMPARATIF STRUKTUR KOMUNITAS BAKTERI DI TIGA SUMBER AIR PANAS DI MINAHASA,  SULAWESI UTARA RTUU MIPA
470 FERDY Pemetaan Akuifer Terkurung Daerah Pesisir Pantai Kota Amurang  Menggunakan Metode Geolistrik Untuk Mendukung Sumber Daya Air Bersih. RTUU MIPA
471 GERALD HENDRIK TAMUNTUAN Pemanfaatan Sifat Magnetik dan Studi Geokimia Untuk Analisis Serta Pemetaan Tingkat Kesuburan dan Polusi Logam Berat Pada Tanah Kota Tomohon RTUU MIPA
472 GUNTUR PASAU Pemetaan Bencana Tsunami dan Jalur Evakuasi Di Kota Manado Sebagai Upaya Mitigasi Bencana Alam Berkelanjutan RTUU MIPA
473 HANNY FRANS SANGIAN Studi Komposisi Bahan Bakar Aqueous Gasohol dan Parameter Bahan Bakar dalam Larutan Homogen Satu Fasa pada Suhu 0-25oC RTUU MIPA
474 HENNY LIEKE RAMPE Potensi Elisitor Metil Jasmonat Eksogen Sebagai Agens Penginduksi  Resistensi Tanaman Ubi Jalar (Ipomoea batatas L.) Terhadap Serangga Hama Herbivora RTUU MIPA
475 HENRY FONDA ARITONANG Biosintesis Nanopartikel Perak (Ag) Menggunakan Ekstrak Daun Afrika (Vernonia amygdalina) dan Polietilen Glikol 6000 serta Aplikasinya Sebagai Detektor ion Logam Berat RTUU MIPA
476 HESKY STEVY KOLIBU IMPLEMENTASI MACHINE LEARNING PADA PREDIKSI KOMSUMSI ENERGI KAPAL PENUMPANG RTUU MIPA
477 JOHANIS JULLIAN PELEALU POTENSI ANTAGONISME JAMUR FILOPLANE TERHADAP  JAMUR  PATOGEN  Phytophthora infestans (Mont.) de Barry  PENYEBAB PENYAKIT HAWAR DAUN  TANAMAN KENTANG  (Solanum tuberosum L.) RTUU MIPA
478 JOHN SOCRATES KEKENUSA PENENTUAN STATUS PEMANFAATAN DAN PENGELOLAAN IKAN LAYANG (Decapterus spp) DI PERAIRAN BOLAANGMONGONDOW UTARA RTUU MIPA
479 LUTHER ALEXANDER LATUMAKULITA Pengembangan Sistem Cerdas Berbasis WEB  Menggunakan Jaringan Saraf Tiruan untuk Mengidentifikasi Ikan Karang di Taman Laut Nasional Bunaken RTUU MIPA
480 MARINA FLORA OKTAVINE SINGKOH EKSPLORASI SENYAWA BIOAKTIF ALGA COKELAT Sargassum sp Agardh DARI PESISIR ATEP OKI KABUPATEN MINAHASA  SEBAGAI AGEN ANTIOKSIDAN RTUU MIPA
481 MAX REVOLTA JOHN RUNTUWENE Produksi Teh Herbal Dari Bahan Tumbuhan Obat Tradisional Sulawesi Utara RTUU MIPA
482 NIO SONG AI  Respons Pertumbuhan Padi Lokal Sulawesi Utara pada Sistem Semi Hidroponik dengan Variasi Jarak Tanam di Rumah Tanaman RTUU MIPA
483 PARLUHUTAN SIAHAAN ANALISIS KARAKTERISTIK JAMUR Beauveria bassiana (Bals.) Vuil. SEBAGAI BIOPESTISIDA UNTUK PENGENDALIAN HAMA TANAMAN PERTANIAN DI DESA PALAES – LIKUPANG BARAT RTUU MIPA
484 SAROYO ANALISIS EKOLOGI BIOGEOGRAFI PULAU CUCAK KUTILANG (Pycnonotus aurigaster) DI SULAWESI UTARA SEBAGAI DASAR DALAM KONSERVASI SPESIES BURUNG LOKAL DENGAN NICHE YANG SAMA RTUU MIPA
485 STELLA DEIBY UMBOH EKSPLORASI DAN UJI ANTAGONISME JAMUR PATOGEN SERANGGA TERHADAP JAMUR TULAR TANAH Fusarium oxysporum PENYEBAB PENYAKIT LAYU FUSARIUM TANAMAN TOMAT  ( Lycopersicum esculentum Mill) RTUU MIPA
486 SUSAN MARLEIN MAMBU KARAKTERISTIK DAN ANALISIS KANDUNGAN HARA PUPUK ORGANIK CAIR KOMBINASI LIMBAH DAUN DAN RUMEN SAPI DENGAN PERBEDAAN LAMA DEKOMPOSISI RTUU MIPA
487 MANDROY PANGARIBUAN The Effects of Heat Stress and Air Pollution on Biomarkers of Cardiovascular Diseases among Commuters RDTPU KESMAS
488 WOODFORD BAREN SOLAIMAN JOSEPH Nilai inspeksi sanitasi dan keberadaan bakteri Eschericia coli pada Depot Air Minum (DAM) di Kota Tomohon RDTPU KESMAS
489 YULIANTY SANGGELORANG ANALISIS FAKTOR RISIKO KEJADIAN STUNTING PADA ANAK USIA 36 – 59 BULAN DI DAERAH PESISIR KOTA BITUNG RDTPU KESMAS
490 ANGELA FITRIANI CLEMENTINE KALESARAN Aktivitas Fisik dan Kualitas Hidup Masyarakat Kepulauan di Pulau Manado Tua RDUU KESMAS
491 CHREISYE KARDINALIA FRANSISCA  MANDAGI Kesiapan Dinas Kesehatan Dalam Program Vaksinasi Terhadap Pencegahan COVID-19 di Kabupaten Kepulauan Talaud RDUU KESMAS
492 FEBI KORNELA KOLIBU “Analisis Pelaksanaan Program Pelayanan Penyakit HIpertensi Di Kabupaten Talaud” RDUU KESMAS
493 GRACE DEBBIE KANDOU ANALISIS AKSEPTABILITAS MASYARAKAT TERHADAP VAKSINASI COVID-19 DI KECAMATAN WORI KABUPATEN MINAHASA UTARA RDUU KESMAS
494 JEINI ESTER NELWAN MODEL PRECEED PENERIMAAN VAKSINASI CORONA VIRUS DISEASE 2019 OLEH MASYARAKAT SULAWESI UTARA RDUU KESMAS
495 MAUREEN IRINNE PUNUH Analisis Faktor Ketahanan Pangan Tingkat Rumah Tangga, Asupan Gizi dengan Status Stunting dan Wasting Pada Balita di Kecamatan Aertembaga Kota Bitung RDUU KESMAS
496 NOVA HELLEN KAPANTOW FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STATUS GIZI ANAK USIA  36 – 59 BULAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS GIRIAN WERU  KOTA BITUNG RDUU KESMAS
497 OKSFRIANI JUFRI SUMAMPOUW MODEL PENINGKATAN CAKUPAN VAKSINASI DALAM UPAYA MENGENDALIKAN CORONA VIRUS DISEASE 2019 (COVID-19) PADA MASYARAKAT PESISIR DAN KEPULAUAN RDUU KESMAS
498 SRI SEPRIANTO MADDUSA ANALISIS RISIKO KESEHATAN MASYARAKAT AKIBAT MENGKONSUMSI IKAN NILA (Oreochromis Niloticus) YANG MENGANDUNG Cd, Hg dan Pb  di DESA BAKAN KECAMATAN LOLAYAN KABUPATEN BOLAANG MONGONDOW RDUU KESMAS
499 DIANA VANDA DATURARA DODA Developing a specific tool for Safety Climate measurement in the University RTUU KESMAS
500 FIMA LANRA FREDRIK G LANGI Pengembangan dan Validasi Sistem Stratifikasi Prognosis Perawatan Intensif Jantung Berdasarkan Parameter Klinik dan Laboratorik Rutin RTUU KESMAS
501 GRACE ESTHER CAROLINE KOROMPIS Pengaruh Determinan Sosial Demografi Terhadap Pelayanan Kesehatan Tingkat Primer di Masa Pandemi Covid 19 RTUU KESMAS

No More Posts Available.

No more pages to load.