Bersama ini diinformasikan kepada Mahasiswa Unsrat yang telah mendaftar kegiatan Kuliah Kerja Terpadu (KKT) Angkatan ke-142 Periode Maret-April 2025, Semester Genap Tahun Ajaran 2024/2025 bahwa;
1..Pertemuan awal akan dilaksanakan pada :
Hari,tgl : Jumat, 21 Maret 2025
Jam : 08.00 wita – Selesai
Lokasi : Auditorium Unsrat
Pakaian : Bebas rapih, bagi wanita tidak memakai celana leging/rok pendek)
2..Pembekalan
Hari,tgl : Senin s/d Rabu, 24-26 Maret 2025
Jam : 08.00 wita – Selesai
Lokasi : Auditorium Unsrat
Pakaian : Putih Hitam & Almamater (bagi wanita tidak memakai celana leging/rok pendek)
Demikian pengumuman ini disampaikan, atas kerjasamanya disampaikan terima kasih.
Ketua LPPM,
ttd
Prof. Dr. Ir. Jefrey I. Kindangen, DEA
Lampiran: Surat nomor: 128/UN12.13/LL/2025